PELAKSANAAN PEKERJAAN STRUKTUR BAWAH BORE PILE, PILE CAP DAN TIE BEAM PADA PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR PENGADILAN AGAMA TAIS

TANIA , AMANDA (2023) PELAKSANAAN PEKERJAAN STRUKTUR BAWAH BORE PILE, PILE CAP DAN TIE BEAM PADA PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR PENGADILAN AGAMA TAIS. [Diploma/Tugas Akhir]

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (4Mb) | Preview
[img] File PDF
LAPORAN KERJA PRAKTIK FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (5Mb) | Minta salinan
[img]
Preview
File PDF
LAPORAN KERJA PRAKTIK TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (5Mb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Pondasi sebagai Struktur Bawah secara umum dapat dibagi menjadi 2 (dua) jenis, yaitu pondasi dalam dan pondasi dangkal. Pemilingan jenis pondasi tergantung kepada jenis struktur atas apakah termasuk konstruksi beban ringan atau beban berat dan juga tergantung pada jenis tanahnya. Pada struktur bangunan Gedung bertingkat kita bertemu dengan Pile Cap dan Tie Beam yang merupakan bagian dari Bore Pile. Struktur ini terbuat dari beton bertulang dengan ukuran dan jumlah besi tulangan menyesuaikan hasil perhitungan. Pile Cap digunakan sebagai pondasi untuk mengikat Bore Pile yang sudah terpasang dengan struktur di atasnya yaitu Tie Beam. Penulis mengikuti kerja praktil di salah satu perusahaan yang bergerak di bidang konstruksi yaitu PT RAM JEJAMOU SAI dalam Proyek Pembangunan Gedung Kantor Pengadilan Agama Tais. Banyak dari tujuan kerja praktik ini, seperti untuk memenuhi syarat akademik, menambah ilmu struktur, dan dapat membandingkan teori dan praktik di lapangan. Selain itu, juga melatih diri untuk lebih disiplin, memperoleh pengalaman, dan keterampilan teknis dalam operasional kerja yang akan membentuk karakter dan sikap professional. Pembangunan Gedung Kantor Pengadilan Agama Tais ini merupakan banguanan bertingkat dengan kondisi tanah yang relatif baik sehingga menggunakan Bore Pile sebagai pondasi nya. Sementara penulis mengambil konsentrasi sistem struktur bawah yaitu Bore Pile, Pile Cap, dan Tie Beam sehingga proses pengamatan saat Kerja Praktik (KP) ini telah berjalan sesuai dengan pembangunan tersebut. Kata Kunci : Struktur Bawah Bore Pile, Pile Cap, dan Tie Beam

Jenis Karya Akhir: Diploma/Tugas Akhir
Subyek: 600 Teknologi (ilmu terapan)
700 Seni, seni rupa, kesenian > 720 Arsitektur
Program Studi: Fakultas Teknik > Prodi D3 Teknik Sipil
Pengguna Deposit: 2308358207 . Digilib
Date Deposited: 19 Dec 2023 01:59
Terakhir diubah: 19 Dec 2023 01:59
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/77601

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir