UJI KINERJA MESIN CHOPPER TIPE VERTIKAL MENGGUNAKAN PISAU PERAJANG HALUS KASAR

DEBBY , WAHYU KRISTANTO (2023) UJI KINERJA MESIN CHOPPER TIPE VERTIKAL MENGGUNAKAN PISAU PERAJANG HALUS KASAR. FAKULTAS PERTANIAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
1. ABSTRAK-ABSTRACT.pdf

Download (111Kb) | Preview
[img] File PDF
2. SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (1744Kb) | Minta salinan
[img]
Preview
File PDF
3. SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1045Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Ketersediaan limbah biomassa yang sangat banyak seperti gedebog pisang, kulit durian, kulit kakao, pelepah sawit dan ampas tebu perlu adanya penanganan sehingga biomassa tersebut dapat dimanfaatkan secara optimal. Pengolahan biomassa banyak digunakan sebagai pakan bagi ternak. Proses pembuatan pakan ternak dengan limbah organik membutuhkan beberapa tahap salah satunya adalah fermentasi. Tujuan penelitian ini untuk pengecilan ukuran dengan pisau halus dan kasar agar proses fermentasi dapat berlangsung secara cepat dan merata. Penelitian ini dilaksanakan dilaksanakan di Laboratorium Daya Alat dan Mesin Pertanian, Jurusan Teknik Pertanian, Fakultas Pertanian, Universitas Lampung pada bulan November – Desember 2022. Perlakuan menggunakan 2 setelan mata pisau yaitu halus dan kasar, dimana masing – masing setelan menggunakan 3 RPM berbeda, dan masing–masing RPM dilakukan 3 kali ulangan. RPM yang digunakan adalah 800, 1100, dan 1300. Hasil penelitian menunjukan bahwa perajangan dengan menggunakan setelan pisau kasar dan RPM 1300 memiliki kapasitas kerja terbaik. Kata kunci: gedebok pisang, kulit durian, kulit kakao,pelepah sawit, ampas tebu, pisau, perajangan.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 600 Teknologi (ilmu terapan)
600 Teknologi (ilmu terapan) > 630 Pertanian dan teknologi yang berkaitan
Program Studi: Fakultas Pertanian dan Pascasarjana > Prodi Teknik Pertanian
Pengguna Deposit: 2308722297 . Digilib
Date Deposited: 20 Dec 2023 02:37
Terakhir diubah: 20 Dec 2023 02:37
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/77698

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir