SESILIA, VANI SUSANTO (2023) PENGARUH BRAND IMAGE DAN BRAND AMBASSADOR TERHADAP NIAT BELI PRODUK SCARLETT WHITENING DI BANDAR LAMPUNG. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG.
|
File PDF
1. ABSTRAK-ABSTRACT.pdf Download (11Kb) | Preview |
|
File PDF
2. SKRIPSI FULL.pdf Restricted to Hanya staf Download (949Kb) | Minta salinan |
||
|
File PDF
3. SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf Download (798Kb) | Preview |
Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)
Tren kecantikan saat ini mulai merambah pasar global, termasuk Indonesia. Salah satunya adalah Scarlett Whitening, brand kecantikan lokal yang menjual produk perawatan kulit dan kecantikan berbahan alami. Scarlett Whitening meluncurkan produk resminya di pasar Indonesia pada tahun 2017. Penelitian ini membahas tentang pengaruh brand image dan brand ambassador terhadap niat beli produk Scarlett Whitening di Bandar Lampung. Partisipan penelitian merupakan konsumen pengguna dan yang mengetahui produk serta brand ambassador Scarlett Whitening yang berjumlah 100 responden. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode kuantitatif dengan metode pengumpulan data dengan kuisioner dengan Teknik Purposive Sampling. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis uji regresi linier berganda dan pengujian hipotesis secara parsial (Uji-T). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa brand image dan brand ambassador berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli produk Scarlett Whitening. Kata Kunci: Brand Image, Brand Ambassador, Niat Beli, Produk Kecantikan
Jenis Karya Akhir: | Skripsi |
---|---|
Subyek: | 300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi |
Program Studi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Manajemen |
Pengguna Deposit: | 2308356964 . Digilib |
Date Deposited: | 12 Jan 2024 04:15 |
Terakhir diubah: | 12 Jan 2024 04:15 |
URI: | http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/78044 |
Actions (login required)
Lihat Karya Akhir |