MODEL MANAJEMEN SEKOLAH UNTUK MENINGKATKAN KINERJA GURU DI SD AL KAUTSAR

AMAT , ZAKI MUBAROK (2024) MODEL MANAJEMEN SEKOLAH UNTUK MENINGKATKAN KINERJA GURU DI SD AL KAUTSAR. Masters thesis, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (10Kb) | Preview
[img] File PDF
TESIS FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (1560Kb) | Minta salinan
[img]
Preview
File PDF
TESIS TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (920Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Masalah penelitian ini diawali dengan adanya analisis kebutuhan pada kinerja guru. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas model manajemen sekolah untuk meningkatkan kinerja guru SD Al Kautsar. Penelitian ini merupakan jenis penelitian Research and Development (R&D), pengembangan dilakukan mengacu pada teori Borg & Gall. Populasi penelitian ini adalah guru SD Al Kautsar Bandar Lampung, Lampung. Subjek dalam penelitian ini 74 guru. Alat pengumpul data menggunakan instrumen tes yang valid dan reliabel. Hasil uji analisis data kevalidan menunjukkan model manajemen sekolah yang di kembangkan valid untuk digunakan. Hasil perhitungan data kemenarikan, kemudahan dan kebermanfaatan memperoleh nilai rata-rata 88,35 dengan kriteria sangat praktis. Keefektifan model manajemen yang dikembangkan dilihat dari rata-rata skor N-Gain sebesar 0,3627 dengan kriteria sedang dan uji t menunjukkan nilai paired t-test sebesar 0.00 artinya lebih kecil dari 0,05 sehingga H0 ditolak. Berdasarkan penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa model manajemen sekolah yang dikembangkan valid dan praktis digunakan serta efektif untuk meningkatkan kinerja guru SD Al Kautsar Bandar Lampung. Keywords: Model Manajemen Sekolah, Kinerja Guru This research problem begins with a needs analysis of teacher performance. This research aims to determine the effectiveness of the school management model to improve the performance of Al Kautsar Elementary School teachers. This research is a type of Research and Development (R&D) research, development is carried out referring to Borg & Gall's theory. The population of this study were teachers at SD Al Kautsar Bandar Lampung, Lampung. The subjects in this research were 74 teachers. Data collection tools use valid and reliable test instruments. The results of the validity data analysis test show that the school management model developed is valid for use. The results of calculating data on attractiveness, convenience and usefulness obtained an average value of 88.35 with very practical criteria. The effectiveness of the management model developed can be seen from the average N-Gain score of 0.3627 with medium criteria and the t test shows a paired t-test value of 0.00, meaning it is smaller than 0.05 so H0 is rejected. Based on this research, it can be concluded that the school management model developed is valid and practical to use and effective in improving the performance of Al Kautsar Elementary School teachers in Bandar Lampung. Keyword: School Management Model, Teacher Performance

Jenis Karya Akhir: Tesis (Masters)
Subyek: 300 Ilmu sosial > 370 Pendidikan
Program Studi: FKIP > Prodi Magister Keguruan Guru SD
Pengguna Deposit: 2308321086 . Digilib
Date Deposited: 22 Jan 2024 02:55
Terakhir diubah: 22 Jan 2024 02:55
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/78178

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir