ADOPSI INOVASI TRANSPLANTER PADA PETANI PADI SAWAH DI KECAMATAN SEPUTIH AGUNG KABUPATEN LAMPUNG TENGAH

Inara , Angsi Prastisi (2024) ADOPSI INOVASI TRANSPLANTER PADA PETANI PADI SAWAH DI KECAMATAN SEPUTIH AGUNG KABUPATEN LAMPUNG TENGAH. Masters thesis, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (16Kb) | Preview
[img] File PDF
TESIS FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (2190Kb) | Minta salinan
[img]
Preview
File PDF
TESIS TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1141Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

This study aims to determine the direct and indirect effects of internal variables, namely the length of farming, land area, number of family dependents and external variables, namely farmer attitudes, the role of extension workers, communication channels, perceptions of the nature of innovation and social capital have a direct influence on farmer behavior in the adoption of transplanter innovations and rice farming income and determine differences in income in farmers who use transplanter machines and who do not use transplanter machines. This research uses the census method with a sample of 43 farmers who use transplanter machines. Data were analyzed descriptively quantitative, PLS (Partial Least Square) path analysis using SmartPLS and Independent Sample t-Test using SPSS. The results showed that the variables that have a significant effect on the behavior of farmers in adopting transplanter innovations are farmer attitudes, the role of extension workers, farmers' perceptions of the nature of innovation and social capital. Variables that significantly affect farm income are internal characteristics and farmer behavior in adopting transplanter innovations. Farmer behavior variable in adopting transplanter innovation is able to be an intermediary variable (intervening) to connect between internal characteristics, farmer attitudes, the role of extension workers, farmers' perceptions of the nature of innovation and social capital with farm income. Independent Sample t-Test results that there is a significant difference in income for farmers who use transplanter machines and those who do not use transplanter machines. Keywords: adoption, behavior, income, transplanter. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh langsung dan tidak langsung variabel internal yaitu lama berusaha tani, luas lahan, jumlah tanggungan keluarga dan variabel eksternal yaitu sikap petani, peran penyuluh, saluran komunikasi, persepsi terhadap sifat inovasi dan modal sosial memiliki pengaruh langsung terhadap perilaku petani dalam adopsi inovasi transplanter dan pendapatan usahatani padi serta mengetahui perbedaan pendapatan pada petani yang menggunakan mesin transplanter dan yang tidak menggunakan mesin transplanter. Penelitian ini menggunakan metode sensus dengan sampel 43 petani yang menggunakan mesin transplanter. Data dianalisis secara deskriptif kuantitatif, analisis jalur PLS (Partial Least Square) menggunakan SmartPLS dan uji beda Independent Sample t-Test menggunakan SPSS. Hasil penelitian bahwa variabel yang berpengaruh signifikan terhadap perilaku petani dalam mengadopsi inovasi transplanter adalah sikap petani, peran penyuluh, persepsi petani terhadap sifat inovasi dan modal sosial. Variabel yang berpengaruh signifikan terhadap pendapatan usahatani adalah karakteristik internal dan perilaku petani dalam mengadopsi inovasi transplanter. Variabel perilaku petani dalam mengadopsi inovasi transplanter mampu menjadi variabel perantara (intervening) untuk menghubungkan antara karakteristik internal, sikap petani, peran penyuluh, persepsi petani terhadap sifat inovasi dan modal sosial dengan pendapatan usahatani. Hasil Independent Sample t-Test bahwa terdapat perbedaan pendapatan yang signifikan pada petani yang menggunakan mesin transplanter dan yang tidak menggunakan mesin transplanter. Kata kunci: Adopsi, perilaku, pendapatan, transplanter

Jenis Karya Akhir: Tesis (Masters)
Subyek: 300 Ilmu sosial
600 Teknologi (ilmu terapan)
600 Teknologi (ilmu terapan) > 630 Pertanian dan teknologi yang berkaitan
Program Studi: Fakultas Pertanian dan Pascasarjana > Prodi Magister Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian
Pengguna Deposit: 2308182129 . Digilib
Date Deposited: 22 Jan 2024 07:41
Terakhir diubah: 22 Jan 2024 07:41
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/78195

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir