Meitriyani, - (2024) EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM SATUAN PENDIDIKAN SEKOLAH RAMAH ANAK DI MIN 1 PESAWARAN. Masters thesis, UNIVERSITAS LAMPUNG .
|
File PDF
ABSTRAK.pdf Download (8Mb) | Preview |
|
File PDF
TESIS FULL.pdf Restricted to Hanya staf Download (9Mb) | Minta salinan |
||
|
File PDF
TESIS TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf Download (9Mb) | Preview |
Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)
Penelitian ini bertujuan untuk evaluasi pelaksanaan program satuan pendidikan sekolah ramah anak (SRA) di MIN 1 Pesawaran dengan menggunakan model evaluasi CIPP (context, input, process, product). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan rancangan penelitian fenomenologi, untuk mengetahui berjalannya Program SRA di MIN 1 Pesawaran.. Hasil Penelitian ini adalah: 1) pada dimensi context, penerapan program SRA dalam membangun karakter peserta didik adanya kesamaan visi dan misi madrasah dengan tujuan penerapan program SRA, dengan didukung oleh keadaan lingkungan yang memadai, serta terpenuhinya kebutuhan masyarakat dengan penerapan program SRA. 2) pada dimensi input, penerapan program SRA dalam membangun peserta didik didukung oleh sumber daya manusia dan ketersediaan sarana prasarana yang memenuhi pedoman SRA. 3) pada dimensi process, penerapan program SRA dalam membangun peserta didik didukung oleh kegiatan intrakulikuler yang ramah anak, kegiatan ekstrakulikuler yang ramah anak, dan pembiasaan budaya madrasah. 4) pada dimensi product, penerapan program SRA menunjang pembentukan peserta didik, yaitu religius, nasionalis, mandiri, gotong royong, dan integritas. Selain itu, penerapan program SRA mampu meningkatkan keterampilan dan pengetahuan peserta didik. Kata kunci: evaluasi CIPP, satuan pendidikan ramah anak, MIN 1 Pesawaran abstract This research aims to evaluate the implementation of the child-friendly school education unit (SRA) program at MIN 1 Pesawaran using the CIPP (context, input, process, product) evaluation model. The method used in this research is qualitative with a phenomenological research design, to determine the progress of the SRA Program at MIN 1 Pesawaran. The results of this research are: 1) in the context dimension, the application of the SRA program in building the character of students has similarities in the vision and mission of the madrasah with the aim of implementing the SRA program, supported by adequate environmental conditions, as well as meeting community needs by implementing the SRA program. 2) in the input dimension, the implementation of the SRA program in developing students is supported by human resources and the availability of infrastructure that meets SRA guidelines. 3) in the process dimension, the implementation of the SRA program in developing students is supported by child-friendly intracurricular activities, child-friendly extracurricular activities, and familiarization with madrasa culture. 4) in the product dimension, the implementation of the SRA program supports the formation of students, namely religious, nationalist, independent, mutual cooperation and integrity. Apart from that, implementing the SRA program can improve students' skills and knowledge. Keywords: child-friendly school, CIPP evaluation model, MIN 1 Pesawaran.
Jenis Karya Akhir: | Tesis (Masters) |
---|---|
Subyek: | 300 Ilmu sosial 300 Ilmu sosial > 370 Pendidikan |
Program Studi: | FKIP > Prodi Magister Administrasi Pendidikan |
Pengguna Deposit: | 2308220475 . Digilib |
Date Deposited: | 23 Feb 2024 08:11 |
Terakhir diubah: | 23 Feb 2024 08:11 |
URI: | http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/79510 |
Actions (login required)
Lihat Karya Akhir |