PEMBUATAN ALAT PENGUJIAN TURBIN VORTEX DENGAN ENAM JUMLAH SUDU DAN TINGGI 288 mm

Muhammad , Maulana Alghipari (2024) PEMBUATAN ALAT PENGUJIAN TURBIN VORTEX DENGAN ENAM JUMLAH SUDU DAN TINGGI 288 mm. [Diploma/Tugas Akhir]

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK - Muhammad Maulana Alghiparia.pdf

Download (2295Kb) | Preview
[img] File PDF
LAPORAN FULL - Muhammad Maulana Alghipari.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (3753Kb) | Minta salinan
[img]
Preview
File PDF
LAPORAN FULL TANPA BAB PEMABAHASAN - Muhammad Maulana Alghipari.pdf

Download (3754Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Turbin vortex merupakan turbin air yang memanfaatkan pusaran air sebagai penggerak turbinya. Di negara indonesia terdapat banyak sekali potensi aliran air dengan head yang rendah. Maka sumber energi ini dapat dimanfaatkan untuk pembangkit listrik dengan menggunakan turbin vortex, sehingga turbin vortex dapat digunakan untuk memaksimalkan energi potensial tersebut. Sehingga pada proyek akhir ini dilakukanlah pembuatan alat turbin vortex dengan tinggi 288 mm dan sudu berjumlah enam buah, dilengkapi komponen pendukung seperti tangki sirkulasi yang berbentuk kerucut dengan diameter input 60 cm, diameter output 10 cm, dan tinggi 105 cm. Pada pembuatan turbin vortex ini menggunakan alat yaitu mesin bubut, mesin bor, mesin gerinda, juga mesin las. Pengujian turbin vortex menggunakan parameter dengan tiga variasi debit aliran 0,008 m3 s, 0,0010 m3 s, dan 0,0012 m3 s. Pada hasil pengujian pada turbin vortex ini, terdapat hasil torsi turbin paling besar pada debit 0,0012 m3 /s dengan torsi 1,95 Nm pada putaran turbin 139,1 rpm, daya poros tertinggi yang dihasilkan yaitu 16,60 Watt pada debit aliran 0,0012 m3 s, dan nilai efisiensi tertinggi yang didapat adalah pada debit 0,0012 m3 /s dan dengan nilai efisiensi 22%. Grafik yang dihasilkan mendekati grafik penelitian sebelumya sehingga dapat digunakan untuk mendukung praktikum prestasi mesin. Kata kunci : Turbin vortex, pembuatan, debit aliran dan pengujian. The vortex turbine is a water turbine that utilizes a whirlpool as its turbine drive. In Indonesia there is a lot of potential for water flow with low head. So this energy source can be utilized for power generation using vortex turbines, so that vortex turbines can be used to maximize this potential energy. So that in this final project, a vortex turbine with a height of 288 mm and six blades is made, equipped with supporting components such as a conical circulation tank with an input diameter of 60 cm, an output diameter of 10 cm, and a height of 105 cm. In making this vortex turbine using tools, namely lathes, drilling machines, grinding machines, and welding machines. Vortex turbine testing uses parameters with three variations of flow discharge 0.008 m3 /s, 0.0010 m3 /s, and 0.0012 m3 /s. In the test results on this vortex turbine, there are the results of the largest turbine torque at a discharge of 0.0012 m3 /s with a torque of 1.95 Nm at a turbine rotation of 139.1 rpm, the highest shaft power generated is 16.60 Watt at a flow rate of 0.0012 m3 /s, and the highest efficiency value obtained is at a discharge of 0.0012 m3 /s and with an efficiency value of 22%. The resulting graph is close to the previous research graph so that it can be used to support engine performance practicum. Keywords: Vortex turbine, manufacturing, flow rate and testing.

Jenis Karya Akhir: Diploma/Tugas Akhir
Subyek: 600 Teknologi (ilmu terapan)
600 Teknologi (ilmu terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan
Program Studi: Fakultas Teknik > Prodi D3 Teknik Mesin
Pengguna Deposit: . . Yulianti
Date Deposited: 27 Feb 2025 08:14
Terakhir diubah: 27 Feb 2025 08:14
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/85151

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir