Dimas , Prayoga (2024) PENGARUH PENGUNGKAPAN ENVIRONMENTAL, SOCIAL, AND GOVERNANCE (ESG) TERHADAP NILAI KAPITALISASI PASAR PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan yang Terindeks IDX-ESG Leaders Tahun 2018- 2022). EKONOMI DAN BISNIS , UNIVERSITAS LAMPUNG .
|
File PDF
Abstrak_Dimas Prayoga - Dimas Prayoga.pdf Download (193Kb) | Preview |
|
![]() |
File PDF
Skripsi Full_Dimas Prayoga - Dimas Prayoga.pdf Restricted to Hanya staf Download (1503Kb) | Minta salinan |
|
|
File PDF
Skripsi Tanpa Pembahasan_Dimas Prayoga - Dimas Prayoga.pdf Download (1257Kb) | Preview |
Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)
This study aims to examine the effect of environmental, social, and governance (ESG) disclosure on market capitalization value. ESG disclosure indicators use NASDAQ 2.0 disclosure standards, while market capitalization value is measured by multiplying the closing stock price of the first quarter after the measurement year. The object of research is the IDX-ESG Leaders indexed companies in 2018- 2022. The sampling technique in this study was purposive sampling. The data used in this study are secondary data derived from annual financial reports and sustainability reports from the official website of each company. The data analysis techniques used are descriptive statistical analysis, classical assumption test, multiple linear regression analysis, and hypothesis testing. The results of this study indicate that environmental disclosure does not affect market capitalization value. While social disclosure and governance have a positive effect on market capitalization value. The results of this study have implications for companies and investors in considering ESG disclosure information as an effort to increase market capitalization value and determine investment decisions. Keywords: Environmental, Market Capitalization Value, Social, Governance Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pengungkapan lingkungan, sosial, dan tata kelola (ESG) terhadap nilai kapitalisasi pasar. Indikator pengungkapan ESG menggunakan standar pengungkapan NASDAQ 2.0, sedangkan nilai kapitalisasi pasar diukur dari hasil perkalian harga saham penutupan quartal pertama setelah tahun pengukuran. Objek penelitian adalah perusahaan terindeks IDX-ESG Leaders tahun 2018-2022. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini adalah dengan menggunakan purposive sampling. Data yang digunakan pada penelitian ini adalah data sekunder yang berasal dari laporan keuangan tahunan dan laporan keberlanjutan dari website resmi masing-masing perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda, dan pengujian hipotesis. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa pengungkapan lingkungan tidak berpengaruh terhadap nilai kapitalisasi pasar. Sedangkan pengungkapan sosial dan tata kelola berpengaruh positif terhadap nilai kapitalisasi pasar. Hasil penelitian ini memiliki implikasi bagi perusahaan dan investor dalam mempertimbangkan informasi pengungkapan ESG sebagai upaya untuk meningkatkan nilai kapitalisasi pasar dan menentukan keputusan investasi. Kata kunci: Lingkungan, Nilai Kapitalisasi Pasar, Sosial, Tata Kelola
Jenis Karya Akhir: | Skripsi |
---|---|
Subyek: | 300 Ilmu sosial 300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi |
Program Studi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Akuntansi |
Pengguna Deposit: | . . Yulianti |
Date Deposited: | 03 Mar 2025 02:46 |
Terakhir diubah: | 03 Mar 2025 02:46 |
URI: | http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/85256 |
Actions (login required)
![]() |
Lihat Karya Akhir |