creators_name: I Wayan Suwastawan, 1113032025 creators_id: iwayansuwastawan@yahoo.co.id type: other datestamp: 2015-06-10 07:50:31 lastmod: 2015-06-10 07:50:31 metadata_visibility: show title: PENGARUH INTERNALISASI NILAI-NILAI PANCASILA TERHADAP SIKAP ANGGOTA ORGANISASI PERHIMPUNAN PEMUDA HINDU INDONESIA (PERADAH) KECAMATAN SEPUTIH MATARAM LAMPUNG TENGAH TAHUN 2015 ispublished: pub subjects: General subjects: LC full_text_status: restricted abstract: ABSTRAK PENGARUH INTERNALISASI NILAI-NILAI PANCASILA TERHADAP SIKAP ANGGOTA ORGANISASI PERHIMPUNAN PEMUDA HINDU INDONESIA (PERADAH) KECAMATAN SEPUTIH MATARAM LAMPUNG TENGAH TAHUN 2015 Oleh I Wayan Suwastawan Tujuan penelitian ini adalah menjelaskan dan menganalisis pengaruh internalisasi nilai-nilai Pancasila terhadap sikap anggota organisasi perhimpunan pemuda hindu Indonesia (PERADAH) Kecamatan Seputih Mataram Lampung Tengah Tahun 2015. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan menggunakan pendekatan kuantitatif dengan sampel berjumlah 24 responden. Teknik pokok pengumpulan data dengan menggunakan angket dan observasi langsung serta teknik penunjang menggunakan wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan rumus chi kuadrat. Berdasarkan hasil peneitian yang dilaksanakan, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara internalisasi nilai-nilai Pancasila terhadap sikap anggota organisasi perhimpunan pemuda hindu Indonesia (PERADAH) Kecamatan Seputih Mataram Lampung Tengah tahun 2015. Oleh karena itu semakin baik proses internalisasi maka semakin baik pula sikap setiap anggota organisasi PERADAH. Kata kunci: internalisasi nilai-nilai pancasila, sikap, organisasi peradah date: 2015-06-01 date_type: published publisher: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan place_of_pub: Universitas Lampung institution: UNIVERSITAS LAMPUNG department: FKIP thesis_type: other citation: I Wayan Suwastawan, 1113032025 (2015) PENGARUH INTERNALISASI NILAI-NILAI PANCASILA TERHADAP SIKAP ANGGOTA ORGANISASI PERHIMPUNAN PEMUDA HINDU INDONESIA (PERADAH) KECAMATAN SEPUTIH MATARAM LAMPUNG TENGAH TAHUN 2015. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Lampung. document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/1/ABSTRAK.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/2/COVER%20DALAM.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/3/LEMBAR%20PERSETUJUAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/5/LEMBAR%20PENGESAHAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/4/LEMBAR%20PERNYATAAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/6/RIWAYAT%20HIDUP.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/7/PERSEMBAHAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/8/MOTO.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/9/SANWACANA.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/10/DAFTAR%20ISI.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/11/DAFTAR%20TABEL.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/12/DAFTAR%20LAMPIRAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/13/DAFTAR%20GAMBAR.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/14/BAB%20I.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/15/BAB%20II.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/17/BAB%20III.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/18/BAB%20IV.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/16/BAB%20V.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/10204/19/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf