title: PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR MENGGUNAKAN MODEL DISCOVERY LEARNING BAGI SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 WAY LUNIK BANDAR LAMPUNG TP. 2014/2015 creator: SUTIRAH, 1113069104 subject: LC Special aspects of education subject: QP Physiology description: ABSTRAK PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR MENGGUNAKAN MODEL DISCOVERY LEARNING BAGI SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 WAY LUNIK BANDAR LAMPUNG TP. 2014/2015 Oleh : SUTIRAH Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas siswa pada mata pelajaran Matematika pada siswa kelas IV SD Negeri 2 Way Lunik Bandar Lampung pada semester ganjil tahun pelajaran 2014/2015. Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas yang terdiri dua siklus, setiap siklus terdiri empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, tindakan, dan refleksi. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah teknik non tes dan tes. Teknik non tes digunakan untuk menilai aktivitas siswa dan kinerja guru menggunakan lembar observasi sedangkan tes tertulis digunakan untuk mengetahui nilai yang diperoleh siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setelah dilakukan perbaikan pembelajaran aktivitas siswa 60,19% pada siklus I menjadi 79,63% pada siklus II, peningkatan sebesar 19,44%, pada akhir siklus hasil belajar siswa mengalami kenaikan di atas KKM yang telah ditetapkan. Kata Kunci: Belajar matematika, Model Discovery Learning, Aktivitas Belajar publisher: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan date: 2015-05-24 type: Skripsi type: NonPeerReviewed format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/1/ABSTRAK.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/2/COVER%20DALAM.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/3/MENYETUJUI.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/18/MENGESAHKAN.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/5/SURAT%20PERNYATAAN.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/4/MOTO.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/19/PERSEMBAHAN.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/6/RIWAYAT%20HIDUP.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/7/SANWACANA.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/8/DAFTAR%20ISI.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/9/DAFTAR%20GAMBAR.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/10/DAFTAR%20TABEL.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/11/DAFTAR%20LAMPIRAN.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/12/BAB%20I.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/13/BAB%20II.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/14/BAB%20III.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/15/BAB%20IV.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/16/BAB%20V.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/10230/17/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf identifier: SUTIRAH, 1113069104 (2015) PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR MENGGUNAKAN MODEL DISCOVERY LEARNING BAGI SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 WAY LUNIK BANDAR LAMPUNG TP. 2014/2015. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Lampung. relation: http://digilib.unila.ac.id/10230/