%A 1313093035 Ester Rintowati %T PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 BANJARREJO BATANGHARI LAMPUNG TIMUR TAHUN PELAJARAN 2014/2015 %X Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa kelas IV SD Negeri 2 Banjarrejo batanghari lampung timur tahun pelajaran 2014/2015 melalui pembelajaran menggunakan model Problem Based Learning (PBL) . Penelitian ini menggunakan metode tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 2 siklus. Setiap siklus terdiri dari tahap perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Pengumpulan data menggunakan lembar observasi aktivitas siswa dan kinerja guru, serta soal evaluasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa pengunaan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dapat meningkatkan aktivitas dan hasi belajar siswa. Rata-rata aktivitas siswa siklus I adalah 58,67dan pada siklus II 61. Rata-rata hasil belajar siswa siklus I 69 dan pada siklus II meningkat menjadi 76. Ketuntasan belajar siswa siklus I sebesar 65%, meningkat menjadi 95% pada akhir siklus II. Kata Kunci : Aktivitas, Hasil Belajar Model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) %C Universitas Lampung %D 2015 %I Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan %L eprints12921