creators_name: 1013111004, SRIWAHYUDI ANWAR. R NPM. type: article datestamp: 2015-12-18 07:09:52 lastmod: 2015-12-18 07:09:52 metadata_visibility: show title: PENERAPAN METODE INKUIRI TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PTK pada Siswa Kelas VII F di SMPN 2 Gadingrejo Tahun Pelajaran 2010/2011 ispublished: pub subjects: General full_text_status: restricted abstract: Rendahnya aktivitas dan hasil belajar fisika siswa pada mata pelajaran Fisika merupakan indikasi bahwa proses pembelajaran yang dilakukan selama ini belum optimal. Hal ini dilihat dari hasil belajar fisika siswa SMPN 2 Gadingrejo kelas VII F masih rendah yaitu rata-rata hasil belajar siswa adalah 42.90%, sedangkan standar nilai KKM yang ditetapkan di SMPN 2 Gadingrejo untuk siswa kelas VII F adalah 65. Tujuan penelitian ini adalah (1) Meningkatkan aktivitas belajar fisika siswa pada materi Pemuaian zat melalui metode inkuiri terbimbing, (2) Meningkatkan hasil belajar fisika siswa pada materi pokok Pemuaian zat. Penelitian ini dilakukan sebanyak 3 siklus, yang tiap siklusnya terdiri dari 2 kali pertemuan termasuk evaluasi didalamnya. Metode pembelajaran yang digunakan adalah metode inkuiri terbimbing, yang bertujuan memberikan kesempatan pada siswa untuk menemukan sendiri konsep-konsep Fisika dengan permasalahan yang 2 Sri Wahyudi Anwar.R diberikan atau dipilih oleh guru. Tahap-tahap pembelajaran inkuiri terbimbing terdiri dari: merumuskan masalah, membuat hipotesis, merencanakan kegiatan, melaksanakan kegiatan, mengumpulkan data, dan mengambil kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran dengan metode inkuiri terbimbing dapat meningkatkan aktivitas, dan hasil belajar fisika siswa. Hal ini terlihat dari nilai rata-rata aktivitas, dan hasil belajar fisika siswa yang selalu meningkat setiap siklusnya. Nilai rata-rata aktivitas siswa pada siklus I sebesar 66,13%, pada siklus II sebesar 78,23% dan pada siklus III sebesar 86,49%. Nilai rata-rata hasil belajar fisika siswa pada siklus I sebesar 60,00%, pada siklus II sebesar 66,13% dan pada siklus III sebesar 70,33%. Kata kunci: aktivitas, hasil belajar, dan penerapan metode inkuiri terbimbing date_type: published publication: Digital Library refereed: TRUE citation: 1013111004, SRIWAHYUDI ANWAR. R NPM. PENERAPAN METODE INKUIRI TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PTK pada Siswa Kelas VII F di SMPN 2 Gadingrejo Tahun Pelajaran 2010/2011. Digital Library. document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/1/1.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/2/2.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/3/3.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/4/5.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/5/ABSTRAK.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/6/COVER%20LUAR%2BDALAM.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/7/4.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/8/DAFTAR%20GAMBAR.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/9/DAFTAR%20ISI.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/10/DAFTAR%20TABEL.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/12/PERNYATAAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/15867/13/PERSETUJUAN.pdf