@misc{eprints1823, month = {Oktober}, title = {ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL URAIAN BERBENTUK SOAL CERITA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 20 Bandar Lampung Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2013/2014)}, author = {SRI WAHYUNI KURNIA D Handoyo}, address = {UNIVERSITAS LAMPUNG}, publisher = {FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN}, year = {2014}, url = {http://digilib.unila.ac.id/1823/}, abstract = {Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal uraian berbentuk soal cerita pada pembelajaran matematika dan penyebab kesalahan tersebut. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII A SMP Negeri 20 Bandar Lampung tahun pelajaran 2013/2014. Metode pengumpulan data adalah metode tes dan wawancara. Analisis data dilakukan dengan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian, diketahui kesalahan-kesalahan yang dilakukan siswa dalam menyelesaikan soal uraian berbentuk soal cerita yaitu (1) kesalahan memahami soal, (2) kesalahan membuat model matematika, (3) kesalahan melakukan perhitungan, (4) kesalahan menarik kesimpulan. Penyebab siswa melakukan kesalahan tersebut ialah karena rendahnya minat dan motivasi siswa terhadap pelajaran matematika. Kata kunci: kesalahan, penyebab, soal cerita} }