<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG"^^ . "Tindak pidana merupakan perbuatan yang dilarang oleh suatu aturan hukum yang\r\ndisertai ancaman atau sanksi berupa pidana. Salah satu bentuk dari tindak pidana\r\nadalah tindak pidana penggelapan dalam jabatan. Pada Putusan Nomor:\r\n1377/PID/B/2008/PNTK yang dijatuhkan Pengadilan Negeri Tanjung Karang.\r\nDengan dakwaan yang diberikan Penuntut Umum kepada terdakwa Kok Fanky,\r\nST alias Fanky Suyanto agar pengadilan menjatuhkan pidana sesuai dakwaan\r\nPasal 374 KUHP jo. Pasal 64 KUHP dengan ancaman pidana penjara maksimal 5\r\n(lima) tahun pidana penjara. Adapun permasalahan yang akan penulis angkat\r\ndalam skripsi ini yaitu bagaimanakah pertanggungjawaban pelaku tindak pidana\r\npenggelapan dalam jabatan terhadap penjualan suku cadang di PT United Tractors\r\nCabang Lampung? apakah dasar pertimbangan hakim dalam menjatuhkan putusan\r\nterhadap pelaku tindak pidana penggelapan dalam jabatan terhadap penjualan\r\nsuku cadang di PT United Tractors Cabang Lampung?\r\nPenelitian dilakukan melalui pendekatan yuridis normatif dan yuridis empiris.\r\nPengambilan sampel digunakan metode purposive sampling. Adapun sumber data\r\nadalah data skunder yang diperoleh dari studi kepustakaan dan dokumentasi, serta\r\ndata primer yang diperoleh dari hasil penelitian di lapangan melalui metode\r\nwawancara terhadap seluruh responden, yaitu Polisi, Jaksa, Hakim, pihak\r\nPT.United Tractors Cabang Lampung, serta dosen Fakultas Hukum Universitas\r\nLampung.\r\nBerdasarkan hasil penelitian dan pembahasan bahwa pertanggungjawaban pidana\r\nterhadap pelaku tindak pidana penggelapan dalam jabatan terhadap penjualan\r\nsuku cadang PT United Tractors Cabang Lampung. Pelaku tidak menyetorkan\r\ndana hasil penjualan ke rekening perusahaan, sehingga merugikan pihak PT\r\nUnited Tractors Tbk. Perbuatan pelaku karena mengandung unsur kesalahan dan\r\nkemampuan bertanggungjawab, maka pertanggungjawaban yang diberikan Jaksa\r\nPenuntut Umum dengan dakwaan Pasal 374 KUHP jo. Pasal 64 KUHP ancaman"^^ . "2010-01-15" . . . . . "Digital library"^^ . . . . . . . . "Suandi Herman"^^ . "0642011377"^^ . "Suandi Herman 0642011377"^^ . . . . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "02.abstrak.pdf"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "bab 1.pdf"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "bab 5.pdf"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA\r\nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP\r\nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED\r\nTRACTORS CABANG LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #18307 \n\nANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PELAKU TINDAK PIDANA \nPENGGELAPAN DALAM JABATAN TERHADAP \nPENJUALAN SUKU CADANG DI PT UNITED \nTRACTORS CABANG LAMPUNG\n\n" . "text/html" . . . " " . .