TY - JOUR ID - eprints18628 UR - http://digilib.unila.ac.id/18628/ A1 - 0315021061, Elwin Handika Y1 - 2012/01/15/ N2 - Tabung LPG adalah salah satu jenis dari bejana bertekanan, merupakan suatu wadah tertutup yang dirancang untuk menahan gas atau cairan pada tekanan tertentu. Proses pengadaan tabung LPG pada konversi minyak tanah mengundang pertanyaan apakah tabung LPG yang disediakan telah memenuhi standar? Mengingat besarnya resiko kecelakaan yang dapat terjadi seperti kebocoran atau bahkan meledaknya tabung apabila tidak dipenuhinya standar keamanan. Hal inilah yang membuat kami merasa tertarik menganalisis tabung LPG 3 kg, Untuk mencegah terjadinya kebocoran atau bahkan meledaknya tabung maka perlu untuk diketahui limit tegangan dan faktor keamanan tabung. Pemodelan tabung dianalisis secara numeric dengan menggunakan software ANSYS 10.0 dengan mengansumsikan material yang digunakan pada tabung bersifat elastik, linear, dan isotropis. Tabung yang dianalisis adalah tabung LPG 3 Kg PERTAMINA. Dengan beban maksimum akibat tekanan gas sebesar P/Py 1.306431818 atau sebesar 5.7483 MPa, maka tegangan yang terjadi akibat beban gas pada permukaan sebesar ?/?y 1.608867797 atau sebesar 474.616 MPa dan regangan yang terjadi 1.802 . Menurut perhitungan dengan ANSYS tabung gas dianggap aman. Hal ini dengan pertimbangan beban maksimum yang dapat diterima tabung sebesar 5.7483 MPa, beban yield 2,75 MPa, sedangkan beban operasi tabung hanya 2,1 MPa. Kata kunci: ANSYS, tegangan, tabung LPG 3Kg. JF - Digital library TI - STUDI LIMIT TEKANAN PADA TABUNG GAS LPG 3 Kg AV - public ER -