creators_name: NN, REDI ANTO type: article datestamp: 2016-01-25 08:19:37 lastmod: 2016-01-25 08:19:37 metadata_visibility: show title: PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN, JOB RELEVANT INFORMATION, DAN BUDAYA PATERNALISTIK TERHADAP INFORMASI ASIMETRIS ispublished: pub subjects: General full_text_status: restricted abstract: Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh dari Partisipasi Anggaran, Job Relevant Information dan Budaya Paternalistik Terhadap Informasi Asimetris. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 12 Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) pada Pemerintah Kota Metro. Data penelitian ini berupa kuesioner yang diberikan kepada mereka yang terlibat dalam penyusunan anggaran pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD). Penelitian ini terdiri dari variabel dependen yaitu Informasi Asimetris, sedangkan variabel independennya yaitu Partisipasi Anggaran, Job Relevant Information dan Budaya Paternalistik. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan Uji Hipotesis melalui uji signifikansi regresi berganda per variabel (uji t), dan Uji Asumsi Klasik. Hasil dari penelitian ini menolak hipotesis alternatif pertama, sementara untuk hipotesis alternatif kedua dan ketiga dapat diterima sesuai dengan apa yang diharapkan. Kata kunci: Informasi Asimetris, Partisipasi Anggaran, Job Relevant Information dan Budaya Paternalistik date: 2010-03-02 date_type: published publication: Digital Library refereed: TRUE citation: NN, REDI ANTO (2010) PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN, JOB RELEVANT INFORMATION, DAN BUDAYA PATERNALISTIK TERHADAP INFORMASI ASIMETRIS. Digital Library. document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/1/1%20cover.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/2/2%20Abstrak.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/3/3%20lembar%20judul%20dalam%2C%20persetujuan%20dan%20pengesahan.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/4/4%20Riwayat%20Hidup%2C%20motto%2C%20persembahan%2C%20san%20wacana%20siap%20cetak.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/5/5%20DAFTAR%20ISI.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/6/6%20BAB%20I.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/7/7%20BAB%20II.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/8/8%20BAB%20III.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/9/9%20BAB%20IV.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/10/10%20BAB%20V.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/19827/11/11%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf