<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG)"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana kualitas layanan operator\r\nseluler Tri menurut para pelanggan. Analisis data yang digunakan yaitu metode\r\nservqual dan Importance and Performance Analysis. Jenis penelitian ini adalah\r\ndescriptive yang didasarkan atas survei dengan pendekatan kuantitatif. Data\r\ndiperoleh melalui survei 100 pelanggan mahasiswa Tri menggunakan kuisioner\r\ndengan teknik proporsional random sampling. Hasil analisis servqual menunjukan\r\npara pelanggan Tri merasa kurang puas dengan layanan Tri, ditunjukkan dengan\r\nadanya beberapa gap negatif pada hasil perhitungan nilai servqual. Pada hasil\r\nImportance and Performance Analysis dari 21 atribut penilaian, kuadran A\r\nterdapat 4 atribut Tri yang menjadi prioritas utama namun kinerjanya kurang yaitu\r\nkurang cepatnya respon customer service, sinyal Tri kurang kuat, jaringan Tri\r\nkurang luas dan stabil, lalu biaya sms dan menelepon Tri mahal. Kuadran B\r\nterdapat 7 atribut yang sudah sesuai dengan harapan pelanggan yaitu kemasan Tri\r\ndilindungi segel, customer service bersedia membantu keluhan konsumen,\r\ntersedianya layanan Bima Tri, biaya internet Tri murah, masa aktif kartu dan\r\nkuota Tri panjang. Kuadran C terdapat 6 atribut yang dinilai biasa-biasa saja\r\nkinerjanya diantaranya mengenai kemasan, layanan karyawan di gerai Tri,\r\nkesesuaian iklan dengan fakta, info yang benar dari Tri, layanan yang baik oleh\r\nTri, rasa aman yang diberikan oleh Tri. Kuadran D terdapat 4 atribut yang dinilai\r\nberlebihan kinerjanya oleh konsumen yaitu, sim card tidak mudah rusak, info\r\npada kemasan Tri, variasi produk Tri yang spesifik, info yang responsif dari Tri.\r\nKata kunci: atribut, kepuasan konsumen, kualitas layanan.\r\n\r\nABSTRACT\r\n\r\nThis study aims to determine the extent to which the quality of service of mobile\r\noperators Tri by the customers. Analysis of the data used is servqual method and\r\nthe Importance and Performance Analysis. This is a descriptive research that is\r\nbased on a survey with quantitative approach. Data obtained from a survey of 100\r\nstudents of Tri customers, using a questionnaire with proportional random\r\nsampling technique. Results of the servqual analysis showed Tri customers were\r\nless satisfied with the service Tri, indicated by the presence of some negative gap\r\non the calculation results servqual value. The result of Importance and\r\nPerformance Analysis of 21 attributes assessment, quadrant A are four attributes\r\nTri is a top priority, but its performance is less is less rapid response customer\r\nservice, signal Tri less powerful, network Tri less comprehensive and stable, and\r\ncost sms and call Tri expensive , Quadrant B there are seven attributes that are in\r\naccordance with the expectations of customers are protected seal Tri packaging,\r\ncustomer service is willing to help with consumer complaints, availability of\r\nservices Bima Tri, Tri's internet costs, the lifetime of the card and quotas Tri\r\nlength. Quadrant C there are 6 attributes rated mediocre performance among\r\nothers, the packaging, the service employees at Tri outlets, ad complies with the\r\nfacts, the correct info from Tri, the service was good by Tri, a sense of security\r\nprovided by Tri. Quadrant D are four attributes considered excessive\r\nperformance by the consumer, namely, the sim card is not easily broken, the info\r\non packaging Tri, Tri-specific product variations, the info is responsive from Tri.\r\nKeywords: service quality, customer satisfaction, attributes, performance."^^ . "2016-02-19" . . . . . "FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK "^^ . . . . . . . "1116051042"^^ . "KHOIRUL UMAM "^^ . "1116051042 KHOIRUL UMAM "^^ . . . . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK (ABSTRACT).pdf"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (File PDF)"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (File PDF)"^^ . . . "2. SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR\r\nSELULER TRI\r\n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #21365 \n\nANALISIS KUALITAS LAYANAN PADA PELANGGAN OPERATOR \nSELULER TRI \n(STUDI KASUS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS LAMPUNG)\n\n" . "text/html" . . . "HE Transportation and Communications"@en . . . "HF Commerce"@en . .