<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii)"^^ . "Ikan tambakan merupakan salah satu komoditas air tawar yang cukup digemari oleh\r\nmasyarakat. Namun, pemeliharaan ikan tambakan dalam wadah terkontrol belum\r\nbanyak dilakukan sehingga informasi mengenai suhu optimum inkubasi masih\r\nterbatas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perbedaan suhu\r\ninkubasi terhadap perkembangan embrio, lama waktu penetasan, hatching rate dan\r\nsurvival rate, penggunaan kuning telur, dan abnormalitas larva ikan tambakan.\r\nPenelitian ini dilaksanakan pada bulan Juli-September 2015 di Instalasi Plasma\r\nNutfah Perikanan Air Tawar Cijeruk, BPPBAT Bogor, Jawa Barat. Penelitian ini\r\nmenggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan (kontrol (24-\r\n260C), suhu 26-280C, suhu 29-310C dan suhu 32-340C) dan 3 kali ulangan. Hasil\r\npenelitian dianalisis menggunakan uji F. Hasil penelitian menunjukkan bahwa\r\nperlakuan perbedaan suhu inkubasi berpengaruh terhadap perkembangan embrio,\r\nlama waktu penetasan, hatching rate dan survival rate, laju penyerapan dan lama\r\nwaktu penyerapan kuning telur, serta tidak berpengaruh terhadap nilai abnormalitas\r\nlarva ikan tambakan. Perlakuan terbaik untuk perkembangan embrio adalah pada\r\nsuhu 26-280C, untuk lama waktu penetasan pada suhu 29-310C, untuk hatching rate\r\npada suhu 26-280C, untuk survival rate pada perlakuan kontrol (24-260C), untuk\r\nlaju penyerapan kuning telur dan lama waktu penyerapan kuning telur pada suhu\r\npada suhu 26-280C.\r\nKata kunci: ikan tambakan, suhu, perkembangan embrio, waktu penetasan,\r\nhatching rate\r\n\r\nABSTRACT\r\n\r\nKissing gourami is one of fresh water fish that is favored by community. However,\r\nkissing gourami farming intensively has not been widely aplied, so the the\r\ninformation about the optimum temperature for incubation is still limited. This\r\nstudy was aimed to determine the effect of different incubation temperatures on\r\nembryonic development, hatching period, hatching rate and survival rate, the use\r\nof yolks, and larvae abnormality kissing gourami. This study was conducted on\r\nJuli-September 2015 at Instalasi Plasma Nutfah Perikanan Air Tawar Cijeruk,\r\nBPPBAT Bogor, West Java. Completed Randomized Design (CRD) was used this\r\nstudy with 4 treatments (control (24-260C), the temperature of 26-280C, 29-310C\r\nand 32-340C) and 3 replicates. The results from this study were analyzed using the\r\nF test. The results showed that incubation temperature affected the embryonic\r\ndevelopment, hatching rate and survival rate, the length of hatching period, the rate\r\nof absorption and the duration of yolk absorption, but did not affect larvae\r\nabnormality value. The best treatment for the embryonic development was on\r\ntemperature of 26-280C, for the length of hatching period on temperature of 29-\r\n310C, for hatching rate on temperature of 26-280C, for survival rate on treatment\r\nof control (24-260C), and for the rate of absorption, and the duration of yolk\r\nabsorption on temperature of 26-280C.\r\nKey Words: kissing gourami, temperature, embryonic development, hatching\r\nperiod, hatching rate"^^ . "2016-03-04" . . . . . " UNIVERSITAS LAMPUNG"^^ . . . . . . . "111411029"^^ . " INDAH WAHYUNINGTIAS "^^ . "111411029 INDAH WAHYUNINGTIAS "^^ . . . . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK (ABSTRACT).pdf"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (File PDF)"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN\r\nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #21862 \n\nPENGARUH SUHU TERHADAP PERKEMBANGAN TELUR DAN \nLARVA IKAN TAMBAKAN (Helostoma temminckii)\n\n" . "text/html" . . . "Budidaya . Perikanan . Angling"@en . .