@misc{eprints22136, month = {Maret}, title = {PENENTUAN BANYAKNYA GRAF TERHUBUNG BERLABEL BERORDE LIMA TANPA GARIS PARALEL}, author = {(1217031025) Eni Zuliana}, address = {UNIVERSITAS LAMPUNG}, publisher = {FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PEGETAHUAN ALAM}, year = {2016}, url = {http://digilib.unila.ac.id/22136/}, abstract = {Graf G(V, E) dikatakan sebagai graf terhubung jika setiap dua titik di G di hubungkan oleh suatu path, jika tidak maka disebut graf tak terhubung. Garis paralel adalah dua garis atau lebih yang memiliki dua titik ujung yang sama. Garis yang titik-titik ujungnya sama disebut loop. Pada graf terhubung berlabel tanpa garis paralel dengan jumlah titik n dan jumlah garis m dapat dibentuk rumus untuk menentukan jumlah graf tersebut. Pada penelitian ini dibahas tentang cara menentukan jumlah graf terhubung berlabel tanpa garis paralel jika diberikan n= 5. Graf yang terbentuk adalah {\ensuremath{\Sigma}} ; untuk n = 5; m? g, dengan g adalah jumlah garis bukan loop. Kata kunci: graf, graf tak terhubung, loop, dan garis paralel} }