<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT"^^ . "Keunikan pengolahan dan cita rasa kopi luwak menyebabkan harga kopi ini lebih\r\ntinggi dibandingkan kopi lainnya. Permintaan konsumen yang terus meningkat\r\ndan jumlah produksi yang tidak menentu menyebabkan petani melakukan banyak\r\nhal untuk memenuhi kebutuhan konsumen, diantaranya dengan fermentasi buatan.\r\nTerkadang petani mengambil jalan pintas dengan cara mencampurkan dengan\r\nkopi bervarietas rendah. Penelitian ini bertujuan untuk membangun model yang\r\ndapat mengidentifikasi dan mengklasifikasi kopi asli Luwak dan kopi campuran\r\nLuwak Robusta, kemudian model yang sudah dibangun tersebut akan diuji. Bahan\r\nyang digunakan adalah 100% kopi Luwak dan kopi Luwak yang dicampur kopi\r\nRobusta dengan perbandingan pencampuran 90%: 10%, 80%: 20%, 70%: 30%,\r\n60%: 40%, dan 50%: 50%. Pada penelitian ini model dibangun dan diprediksi\r\nmenggunakan metode soft independent modeling of class analogy (SIMCA)\r\ndengan taraf signifikan10%, kemudian digunakan untuk menghitung tingkat\r\nakurasi (AC), sensitivitas (S), spesifisitas (SP), dan false alarm rate (FP)\r\nmengunakan perhitungan confusion matrix. Dari proses Hotelling T2 elipse 95\r\nsampel yang dapat digunakan, dan didapatkan dua model bangunan untuk kopi\r\nLuwak asli (SLWK) dan kopi campuran Luwak Robusta (SLWKR). Dari uji\r\nmodel didapat nilai akurasi (AC) 48,48%, sensitivitas (S) 50,00%, spesifisitas\r\n(SP) 33,33%, dan false alarm rate (FP) 66,67%.\r\nKata Kunci : Kopi Luwak, Robusta, UV-vis spectroscopy, Permodelan, Validasi\r\n\r\nABSTRACT\r\n\r\nThe uniqueness of processing and taste of civet coffee causes the price of coffee is\r\nhigher than the other coffee. Consumer demand is increasing and the number of\r\nerratic production caused farmers do little to meet the needs of consumers,\r\nincluding by artificial fermentation. Sometimes farmers take a shortcut by mixing\r\nwith coffee varieties of low. This study aims to develop a model that able to\r\nidentify and classify the authentic Civet coffee and blend Civet-Robusta coffee,\r\nthen the developed model will be tested. Materials used are 100% authentic Civet\r\ncoffee and blend Civet-Robusta coffee with a blend ratio 90%: 10%, 80%: 20%,\r\n70%: 30%, 60%: 40%, and 50%: 50%. In this study, the model was develop and\r\npredicted using soft independent modeling of class analogy (SIMCA) method\r\nwith a significance level of 10%. The SIMCA data was used to calculate the level\r\nof accuracy (AC), sensitivity (S), specificity (SP), and the false alarm rate (FP)\r\nusing the formula of confusion matrix. A number of 95 samples was used best on\r\nHotelling T2 elipse, and obtained two building models for the authentic Civet\r\ncoffee (SLWK) and blend Civet-Robusta coffee (SLWKR). The following values\r\ncan be obtained from the SIMCA result: accuracy (AC) 48,48%, sensitivity (S)\r\n50,00%, specificity (SP) 33,33%, and the false alarm rate (FP) 66,67%.\r\nKeywords: Civet Coffee, Robusta Coffee, UV-vis spectroscopy, Modeling,\r\nValidation"^^ . "2016-12-05" . . . . . "FAKULTAS PERTANIAN"^^ . . . . . . . " 1214071034"^^ . " FIPIT NOVI HANDAYANI"^^ . " 1214071034 FIPIT NOVI HANDAYANI"^^ . . . . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK (ABSTRACT).pdf"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (File PDF)"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "STUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis\r\nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN\r\nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #24857 \n\nSTUDI PENGGUNAAN METODE ANALISIS BERBASIS UV-Vis \nSPECTROSCOPY UNTUK MEMBEDAKAN KOPI LUWAK ASLI DAN \nKOPI CAMPURAN LUWAK-ROBUSTA SECARA CEPAT\n\n" . "text/html" . . . "Budidaya tanaman"@en . .