%0 Generic %A ORI BARLIAN PAMUNGKAS, 1211031074 %C FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS %D 2016 %F eprints:25172 %I UNIVERSITAS LAMPUNG %T PENGARUH RASIO RISK BASED CAPITAL, LIKUIDITAS, DAN AGENT’S BALANCE TO SURPLUS TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN ASURANSI YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2008-2015 %U http://digilib.unila.ac.id/25172/ %X Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio risk based capital, likuiditas, dan agent’s balance to surplus terhadap harga saham perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2015. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan asuransi yang go public di Bursa Efek Indonesia. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan yang go public di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2008-2015 dan selama periode tersebut perusahaan tidak melakukan merger atau akuisisi. Hasil penelitian ini adalah rasio risk based capital berpengaruh terhadap harga saham perusahaan asuransi yang go public di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2015. Rasio likuiditas tidak berpengaruh terhadap harga saham perusahaan asuransi yang go public di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2015. Rasio agent’s balance to surplus tidak berpengaruh terhadap harga saham perusahaan asuransi yang go public di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2015. Kata kunci: risk based capital, likuiditas, agent’s balance to surplus, harga saham ABSTRACT This research aimed to determine influence of risk based capital, liquidity, and agent’s balance to surplus ratio toward stock price of insurance company that listing at Indonesia Stock Exchange in period 2008-2015. Population of this research is all of insurance company that listing at Indonesia Stock Exchange. Sample that used in this research is insurance company data in period 2008-2015 and not doing merger at this periode. This research showed that there is influence of risk based capital ratio on stock price of insurance company that listing at Indonesia Stock Exchange period 2008-2015. This research showed that there is no influence of liquidity and agent’s balance to surplus ratio on stock price of insurance company that listing at Indonesia Stock Exchange period 2008-2015. Keywords : risk based capital, liquidity, agent’s balance to surplus, stock price