<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA"^^ . "Kedelai merupakan sumber protein nabati yang banyak dijadikan olahan pangan\r\ndi Indonesia. Perendaman merupakan salah satu proses penting dalam pengolahan\r\nkedelai menjadi produk pangan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk\r\nmenjelaskan karakteristik fisik dan menghitung koefisien difusi air serta energi\r\naktivasi empat varietas unggul kedelai selama perendaman.\r\nPenelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 5 perlakuan\r\nsuhu perendaman dan 4 ulangan yaitu suhu 28oC, 35oC, 40oC, 45oC dan 50oC.\r\nVarietas unggul kedelai yang digunakan yaitu Anjasmoro, Argomulyo, Gepak\r\nKuning dan Grobogan. Parameter yang diamati adalah kadar air, dimensi\r\npanjang, lebar, tebal dan kekerasan. Perendaman dilakukan selama 300 menit\r\ndengan interval waktu pengamatan setiap 20 menit.\r\nHasil penelitian ini menunjukkan bahwa suhu perendaman berpengaruh nyata\r\nterhadap karakteristik fisik empat varietas unggul kedelai. Laju penyerapan dan\r\nkapasitas penyerapan air berdasarkan persamaan Peleg mengalami peningkatan\r\ndengan meningkatnya suhu perendaman. Berdasarkan persamaan Crank,\r\nkoefisien difusi air varietas Anjasmoro sebesar (7,76–11,50)x10-11 m2/detik,\r\nArgomulyo sebesar (7,59–14,42)x10-11 m2/detik, Gepak Kuning sebesar\r\n(8,00–14,83)x10-11 m2/detik dan Grobogan sebesar (6,46–15,18)x10-11 m2/detik.\r\nSedangkan energi aktivasi dalam proses difusi air selama perendaman varietas\r\nAnjasmoro sebesar 14,79 kJ/mol, Gepak Kuning sebesar 18,02 kJ/mol,\r\nArgomulyo sebesar 22,56 kJ/mol dan Grobogan sebesar 32,37 kJ/mol.\r\nKata kunci: Karakteristik fisik, koefisien difusi air, suhu perendaman,\r\nAnjasmoro, Argomulyo, Gepak Kuning, Grobogan\r\n\r\nABSTRACT\r\n\r\nSoybean is a source of vegetable protein which is widely used as a food processed\r\nin Indonesia. Soaking is an the important process in the processing of soybeans\r\ninto food products. The purposes of this research were to describe the physical\r\ncharacteristics and to calculate water diffusion coefficient as well as the\r\nactivation energy of four varieties of soybean during soaking.\r\nThis research used a completely randomized design (CRD) with 5 treatments of\r\nsoaking temperature which are 28oC, 35oC, 40oC, 45oC and 50oC and 4\r\nreplications for each treatment. Soybean varieties used were Anjasmoro,\r\nArgomulyo, Gepak Kuning and Grobogan. Soaking was performed for 300\r\nminutes and every 20 minutes the samples were taken to be measured. Parameters\r\nmeasured were water content, dimensions of length, width, thickness and\r\nhardness.\r\nThe results showed that soaking temperature significantly affects the physical\r\ncharacteristics of soybean. The water absorption rate based on the Peleg’s\r\nequation increased with increasing of soaking temperature. Based on the Crank’s\r\nequation, water diffusion coefficient of Anjasmoro was about (7,76 to 11,50) x10-\r\n11 m2/sec, Argomulyo (7,59 to 14,42) x10-11 m2/sec, Gepak Kuning (8,00 to 14,83)\r\nx10-11 m2/sec and Grobogan (6,46 to 15,18) x10-11 m2/sec. The activation energy\r\nin the diffusion process of water during soaking for Anjasmoro was 14,79 kJ/mol,\r\nGepak Kuning 18,02 kJ/mol, Argomulyo 22,56 kJ/mol and Grobogan 32,37\r\nkJ/mol.\r\nKeywords: Physical characteristics, diffusion coefficient, soaking temperature,\r\nAnjasmoro, Argomulyo, Gepak Kuning, Grobogan"^^ . "2017-02-06" . . . . . "FAKULTAS PERTANIAN"^^ . . . . . . . "1214071039"^^ . "HERI FEBRIYANTO"^^ . "1214071039 HERI FEBRIYANTO"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (File PDF)"^^ . . . "ABSTRACT (ABSTRAK).pdf"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (File PDF)"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR\r\nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #25769 \n\nKARAKTERISTIK FISIK DAN KOEFISIEN DIFUSI AIR \nEMPAT VARIETAS UNGGUL KEDELAI (Glycine max) PADA\n\n" . "text/html" . . . " " . . . "Karya Karya Umum = 000" . .