<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung)"^^ . "Shampoo merupakan salah satu kebutuhan masyarakat yang digunakan untuk\r\nmelakukan perawatan pada rambut. Industri-industri shampoo di Indonesia saat\r\nini semakin berkembang pesat, dengan hadirnya berbagai macam produk shampoo\r\ndengan merek-merek yang beragam. Salah satu merek shampoo yang berkembang\r\ndi Indonesia yaitu shampoo Clear, meskipun shampoo Clear termasuk salah satu\r\nmerek yang diakui di Indonesia namun berdasarkan data top brand index tahun\r\n2016 shampoo Clear belum menjadi pilihan pertama konsumen dalam melakukan\r\nperawatan rambut hal ini mengindikasikan bahwa konsumen shampoo Clear\r\nbelum sepenuhnya percaya terhadap merek shampoo Clear sehingga penelitian ini\r\nbertujuan untuk mengetahui pengaruh kepercayaan merek yang terdiri dari brand\r\nreliability dan brand intentions terhadap loyalitas merek konsumen shampoo\r\nClear di Bandar Lampung. Sampel pada penelitian ini adalah pengguna shampoo\r\nClear yang ada di Bandar Lampung sebanyak 100 orang yang ditentukan melalui\r\nmetode probability sampling, dengan teknik purposive sampling. Desain\r\npenelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif verifikatif, penelitian ini\r\nmenggunakan analisis regresi linier berganda. Pengujian hipotesis dilakukan\r\ndengan secara parsial (uji-t) dan secara simultan (uji-f). Hasil penelitian ini adalah\r\nvariabel brand reliability dan brand intentions berpengaruh signifikan terhadap\r\nloyalitas merek/brand loyalty. Variabel bebas yang mempunyai pengaruh terbesar\r\nyaitu brand reliability (X1) dengan nilai β = 0.599 dengan sgnifikansi 0.000,\r\nselanjutnya variabel brand intentions (X2) dengan nilai β = 0.255 dengan\r\nsignifikansi 0.038 dan masing-masing variabel X memberikan kontribusi dalam\r\nmempengaruhi Variabel Y sebesar 69.4% dan sisanya sebesar 30.6% dipengaruhi\r\noleh variabel lain.\r\nKata kunci: Kepercayaan Merek, Loyalitas Merek/Brand Loyalty, Brand\r\nReliability, Brand Intentions, Shampoo Clear.\r\n\r\n\r\n\r\nABSTRACT\r\n\r\nShampoo is the one of the society necessity whichis used to do maintenance on\r\nthe hair. Shampoo industries in Indonesia nowis growing rapidly, by the existence\r\nof several products shampoo with brands diverse. On shampoo brands that\r\ndevelops in Indonesia which is Clear shampoo, although Clear shampoo including\r\none brand recognized in the country but based on Top Brand Index 2016 Clear\r\nshampoo had not been the first choice to consumers in doing hair care this\r\nindicates that consumers Clear shampoo not fully believe in Clear shampoo. So\r\nthat this research aims to identify the influence of brand trust consisting of brand\r\nreliability and brand intentions on brand loyalty of consumer Clear shampoo in\r\nBandar Lampung. Sample on this research is Clear shampoo users who are in\r\nBandar Lampung as many as 100 people who determined through a method of\r\nprobability sampling, with purposive techniques of sampling. Design study used is\r\nresearch descriptive verifikatif, this research using analysis linear regression\r\nmultiple. The testing of hypotheses done with a partial t (uji-t) and simultaneous\r\n(uji-f). The result is variable of brand reliability and brand intentions significant to\r\nbrand loyalty. Independent variable that have the greatest influence of brand\r\nreliability (X1) with a value of β = 0.599 with significant of 0.000, and brand\r\nintentions (X2) with a value of β = 0.255 with significant of 0.038 and each of the\r\nvariables X contribute in influencing variable Y for 69.4% and the remaining\r\n30.6% is influenced by other variables.\r\nKey Words: Brand Trust, Brand Loyalty, Brand Reliability, Brand Intentions,\r\nClear Shampoo"^^ . "2017-03-30" . . . . . "UNIVERSITAS LAMPUNG"^^ . . . . . . . "1311011144"^^ . "Rosalia Yulim"^^ . "1311011144 Rosalia Yulim"^^ . . . . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (File PDF)"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS\r\nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR\r\n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #26220 \n\nPENGARUH DIMENSI KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS \nMEREK KONSUMEN SHAMPOO CLEAR \n(Studi Pada Konsumen Shampoo Clear di Bandar Lampung)\n\n" . "text/html" . . . "HB Economic Theory"@en . .