<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015)"^^ . "Salah satu faktor lingkungan yang mempengaruhi kinerja perusahaan adalah politik. Politik suatu Negara berkaitan dengan kebijakan publik termasuk kebijakan untuk bisnis. Oleh karena itu antara politik dan bisnis saling berkaitan yang muncul istilah perusahaan terkoneksi politik. Selain politik, kinerja perusahaan juga dipengaruhi oleh struktur kepemilikan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh political connection dan struktur kepemilikan terhadap kinerja perusahaan. Struktur kepemilikan dibagi menjadi dua yaitu kepemilikan institusional dan kepemilikan publik. Penelitian ini menggunakan dua variabel kontrol yaitu ukuran perusahaan dan laverage.\r\nPopulasi penelitian ini adalah perusahaan BUMN dan perusahaan sektor properti yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Berdasarkan metode tersebut didapatkan sampel sebanyak 112 perusahaan. Data yang menggunakan adalan laporan tahunan perusahaan BUMN dan perusahaan sektor properti selama dua tahun dari tahun 2014 sampai dengan 2015.\r\nHasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa perusahaan yang terkoneksi politik memiliki nilai ROA yang lebih rendah daripada perusahaan yang tidak terkoneksi politik. Hal ini ditunjukkan dari nilai ROA tertinggi pada perusahaan Modernland Realty Tbk yang merupakan perusahaan tanpa koneksi politik. Terlihat dari nilai probabilitas political connection sebesar 0,041 dengan arah koefisien regresi negatif yang berarti semakin naik nilai political connection maka semakin menurun kinerja perusahaan. Struktur kepemilikan baik kepemilikan institusional maupun kepemilikan publik tidak berpengaruh terhadap kinerja perusahaan hal ini ditunjukkan pada nilai probabilitas kepemilikan institusional sebesar 0,360 dan nilai probabilitas kepemilikan publik sebesar 0,327.\r\n\r\nKata kunci : Political Connection, Struktur Kepemilikan dan Kinerja Perusahaan. \r\n\r\n\r\n\r\nABSTRACT\r\n\r\nOne of the environmental factors that affect the performance of the company is political. The politics of a Country with regard to public policy, including policy for the business. Therefore between politics and business are interrelated the term of the company connected to the political. In addition to political, the company's performance is also influenced by the ownership structure. This study aims to analyze the influence of political connection and ownership structure on the performance of the company. The ownership structure is divided into two, namely institutional ownership and public ownership. This study uses two control variables namely company size and laverage.\r\n\r\nThe population of this study is the state-owned companies and companies in the property sector that listed in Bursa efek Indonesia (BEI). Sampling using purposive sampling method. Based on these methods obtain a sample of 112 companies. Data use is the annual report of the state-owned companies and companies in the property sector for two years from 2014 to 2015.\r\n\r\nThe results of this study show that the companies connected to the political has a value of ROA is lower than the company who are not connected to politics. This is indicated from the value of ROA is the highest in the company Modernland Realty Tbk is a company without political connections. Seen from the value of the probability of political connection of 0,041 with the direction of the regression coefficient is negative, which means the rising value of political connection then it decreases the performance of the company.\r\n\r\nThe ownership structure of both institutional ownership and public ownership does not affect the performance of the company it is shown in the value of the probability of institutional ownership amounted to 0,360 and the value of the probability of public ownership of 0,327.\r\n\r\nKeywords : Political Connection, Ownership Structure and Company Performance\r\n"^^ . "2017-03-07" . . . . . "UNIVERSITAS LAMPUNG"^^ . . . . . . . "Permatasari"^^ . "Desy "^^ . "Permatasari Desy "^^ . . . . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (File PDF)"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \r\n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015) (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #26569 \n\nANALISIS PENGARUH POLITICAL CONNECTION DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN \n(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2014-2015)\n\n" . "text/html" . . . "330 Ekonomi" . .