title: EFEKTIVITAS PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEPTUAL DAN SIKAP ILMIAH PADA MATERI PEMISAHAN CAMPURAN creator: NADYA PUTRI AULIA, 1313023052 subject: LB Theory and practice of education subject: QD Chemistry description: ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan efektivitas pendekatan saintifik da-lam meningkatkan pemahaman konseptual dan sikap ilmiah pada materi pemi¬sahan campuran. Metode penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimen dengan the matc¬h¬ing only pretest-posttest control group de¬sign. Populasi dalam pe¬neli¬ti¬an ini adalah seluruh siswa kelas VII SMP N 22 Bandarlampung semes¬ter ganjil Tahun Pelajaran 2016/2017. Sampel penelitian ini adalah se¬lu¬ruh siswa di kelas VIIB sebagai ke¬las eks¬perimen dan VIID sebagai kelas kon¬trol dengan pe¬ng¬ambilan sampel meng¬¬gunakan pur¬po¬sive sampling. Hasil pengu¬ji¬an hipotesis me¬¬¬¬nun¬¬juk¬kan bah¬wa nilai rata-rata n-gain kelas eksperimen lebih tinggi dari pa¬da ke¬las kontrol. Persentase nilai rata-rata sikap ilmiah pada setiap topiknya juga cen¬derung mening-kat, yaitu pada topik 1 sebesar 56,67%, topik 2 sebesar 65,24%, dan topik 3 sebesar 79,52% . Dapat di¬sim¬pulkan bahwa pembelajaran de¬ngan meng¬¬guna¬kan pen¬de¬kat¬an sain¬tifik efek¬¬tif dalam mening¬kat¬kan pe¬ma¬haman kon¬septual dan si-kap il¬mi¬ah siswa pada materi pe¬misahan campuran. Kata kunci: pemahaman konseptual, pemisahan campuran, pendekatan sain¬ti¬fik, sikap ilmiah publisher: FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN date: 2017-07-05 type: Skripsi type: NonPeerReviewed format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/27288/1/ABSTRAK.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/27288/2/SKRIPSI%20FULL.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/27288/3/SKRIPSI%20TANPA%20BAB%20PEMBAHASAN.pdf identifier: NADYA PUTRI AULIA, 1313023052 (2017) EFEKTIVITAS PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEPTUAL DAN SIKAP ILMIAH PADA MATERI PEMISAHAN CAMPURAN. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG. relation: http://digilib.unila.ac.id/27288/