%A 1313034020 Berlinda Duwi F.S. %T FAKTOR-FAKTOR PENDUKUNG BERDIRINYA USAHA BATU BATA DESA WATES SELATAN KECAMATAN GADING REJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN 2016 %X ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tentang Faktor-Faktor Pendukung Berdirinya Usaha Batu Bata di Desa Wates Selatan Kecamatan Gading Rejo Kabupaten Pringsewu Tahun 2016. Metode penelitian ini adalah deskriptif. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 100 KK dan sampel dalam penelitian ini sebanyak 50 KK. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, teknik dokumentasi, dan teknik wawancara. Analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif dengan pendekatan keruangan. Hasil penelitian ini menunjukan: (1) Modal dapat mendukung usaha batu bata. (2) Bahan baku dapat mendukung usaha batu bata. (3) Bahan bakar tidak dapat mendukung usaha batu bata. (4) Kebutuhan air dapat mendukung usaha batu bata. (5) Tenaga kerja dapat mendukung usaha batu bata. (6) Lokasi dapat mendukung usaha batu bata. (7) Pemasaran dapat mendukung usaha batu bata. Kata kunci: Faktor pendukung, usaha, batu bata. ABSTRACT The purpose of this research is to examine the supporting factors of bricks business establishment in Wates Selatan Village Gading Rejo District Pringsewu Region years 2016. This research method is descriptive. The population in this study as many as 100 families and the sample are 50 families. Data were collected through observation, documentation, and interview technique. Analysis data using descriptive analysis with spatial approach. The result of this study show: (1) Capital can support the bricks business. (2) Raw materials can support the bricks business. (3) Fuel can?t support the bricks business. (4) Water needs can support the bricks business. (5) Labor can support the bricks business. (6) Location can support the bricks business. (7) Marketing can support the bricks business. Keywords: Supporting factors, business, bricks. %C UNIVERSITAS LAMPUNG %D 2017 %I FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN %L eprints27659