%0 Generic %A ALIN SEPTIA NINGRUM, 1311031006 %C Universitas Lampung %D 2017 %F eprints:28082 %I Fakultas Ekonomi dan Bisnis %T PENGARUH TINGKAT KESEHATAN BANK DENGAN MENGGUNAKAN METODE RGEC TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN UKURAN BANK SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2015) %U http://digilib.unila.ac.id/28082/ %X ABSTRACT THE EFFECT OF HEALTH BANKING BY USING RGEC METHODS ON THE FIRM VALUE WITH BANK SIZE AS THE MODERATING VARIABLE Exchange on 2013-2015 By ALIN SEPTIA NINGRUM This research aimed to analyze the effect of health banking by using RGEC methods on the firm value and testing bank size as the moderating variable. RGEC methods is measured with risk profile The population in this research are the banking companies listed in Indonesia Stock Exchange on 2013-2015. The sampling method is done by purposive sampling with some specific criterias. Type of data used in this research is secondary data. Data analysis using multiple linear regression analysis by using SPSS 22 software. The results showed that risk profile variables did not effect the firm value, GCG had a positive effect on firm value, earnings had positive effect to firm value, and capital did not have an effect on firm value. Bank size has no effect on risk profile, earnings, and capital to firm value, while bank size has negative effect on GCG on firm value. Keywords: risk profile, GCG, earnings, capital, bank size, and firm value ii ABSTRAK PENGARUH TINGKAT KESEHATAN BANK DENGAN MENGGUNAKAN METODE RGEC TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN UKURAN BANK SEBAGAI VARIABEL MODERASI Oleh ALIN SEPTIA NINGRUM Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh tingkat kesehatan bank dengan menggunakan metode RGEC terhadap nilai perusahaan dan menguji ukuran bank sebagai variabel moderasi. Metode RGEC diukur dengan profil risiko Populasi penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2013-2015. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan purposive sampling dengan beberapa kriteria tertentu. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder. Analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda dengan menggunakan software SPSS 22. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel profil risiko tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan, GCG berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan, rentabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan, dan permodalan tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Ukuran bank tidak berpengaruh pada profil risiko, rentabilitas, dan permodalan terhadap nilai perusahaan, sedangkan ukuran bank berpengaruh negatif pada GCG terhadap nilai perusahaan. Kata kunci: profil risiko, GCG, rentabilitas, permodalan, ukuran bank, dan nilai perusahaan ( iii