<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN"^^ . "Jembatan adalah prasarana sipil yang membentang di atas aliran sungai dan secara\r\ntopografi tidak rata. Perbedaan elavasi dari daratan yang dilewati sungai ini\r\nmembentuk suatu lereng. Bencana yang sering terjadi pada permukaan tanah yang\r\ntidak rata atau curam adalah longsor. Kondisi lereng dengan kemiringan yang\r\ncuram dan menahan beban yang besar dapat mengakibatkan longsor. Oleh karena\r\nitu diperlukan dinding penahan untuk menjaga kestabilan lereng agar tidak terjadi\r\npenurunan sehingga jembatan teteap aman dari bahaya longsor. Penelitian ini\r\nbertujuan untuk merencanakan dinding penahan dalam perlindungan pangkal\r\njembatan dari bahaya longsor.\r\nDalam penelitian ini letak dinding penahan sesuai dengan data gambar rencana.\r\nKemudian dilakukan analisis geoteknik dengan dimensi dinding yang\r\ndirencanakan, dari data tanah dan data beban dapat diperoleh tekanan tanah yang\r\nterjadi. Melalui analisis geoteknik didapatkan nilai stabilitas dinding penahan\r\ntanah berupa nilai keamanan terhadap guling,geser dan daya dukung tanah hingga\r\ndimensi yang dipakai aman. Selanjutnya dilakukan perhitungan struktur\r\npenulangan dinding penahan tanah dan diperoleh gambar rencana dari dinding\r\npenahan tanah.\r\nDimensi dinding penahan tanah yang direncanakan adalah sebesar 0,3 m untuk\r\nlebar mercu, panjang kaki 2,4 m, tebal kaki 0,5 m dengan tinggi dinding 5 m.\r\nBerdasarkan analisis stabilitas dinding yang dilakukan, disimpulkan dinding aman\r\ndari bahaya guling, geser, serta aman dalam perhitungan daya dukung tanah\r\nsehingga dinding mampu menjadi salah satu alternatif upaya pencegah bahaya\r\nlongsor.\r\nKata kunci : jembatan, dinding penahan tanah, longsor.\r\n\r\nabstract\r\n\r\nBridge is a civil infrastructure riving on the river flow and the topography is\r\nuneven. The difference in elevation from the land through which this river forms a\r\nslope. Disasters that often occur on uneven or steep ground surfaces are\r\nlandslides. Slope conditions with steep slopes and large loads can cause\r\nlandslides. Therefore required a retaining wall to maintain the stability of the\r\nslope so as not to decrease so that the bridge remains safe from the danger of\r\nlandslides. This research aims to design the retaining wall in the protection of the\r\nbase at the bridge from the danger of landslides.\r\nIn this research location of retaining wall in accordance with the image data. Then\r\nperformed geotechnical analysis with planned wall dimensions. With soil data and\r\nload data can be obtained soil pressure occurs. From the geotechnical analysis\r\nobtained the value of stability of the retaining wall in the form of security value to\r\nbolsters, shear and soil bearing capacity until the dimensions used are safe.then\r\ncalculated the structure of the retaining wall and obtained a plan drawing of\r\nretaining wall.\r\nThe dimensions of the proposed retaining wall are 0.3 m for the width of the foot,\r\nthe leg length is 2.4 m, the foot thickness of 0.5 m and the height of 5 m. Based on\r\nwall stability analysis performed concluded the wall is safe from the danger of\r\nbolsters, shear and safe in the calculation of soil bearing capacity so that the wall\r\ncan become one of the alternative efforts to prevent landslide hazards.\r\nKeywords: bridge, retaining wall, landslide."^^ . "2018-01-31" . . . . . "FAKULTAS TEKNIK"^^ . . . . . . . " 1345011015"^^ . "HATWAN FARDILLA"^^ . " 1345011015 HATWAN FARDILLA"^^ . . . . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (File PDF)"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF\r\nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL\r\nJEMBATAN (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #30392 \n\nPERENCANAAN DINDING PENAHAN SEBAGAI ALTERNATIF \nPENCEGAH BAHAYA LONGSOR PADA KONSTRUKSI PANGKAL \nJEMBATAN\n\n" . "text/html" . . . "Rrekayasa Jembatan"@en . .