<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata)"^^ . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata)\r\nDimas Rizki Pratama12, Henni Wijayanti Maharani3, Herman Yulianto3\r\nABSTRAK\r\nIkan Guppy merupakan salah satu ikan hias air tawar yang banyak diminati karena\r\nwarnanya yang menarik. Beberapa jenis ikan hias, warna wadah berpengaruh\r\nterhadap peningkatan kecerahan intensitas warna. Penelitian ini bertujuan untuk\r\nmengetahui pengaruh warna wadah yang berbeda terhadap kecerahan warna ikan\r\nGuppy (Poecillia reticulata) yang dipelihara secara semi outdoor. Penelitian ini\r\nmenggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan empat perlakuan dan tiga\r\nkali ulangan (pemeliharaan pada akuarium tanpa pelapis, berpelapis hitam,\r\nberpelapis kuning, dan berpelapis perak). Ikan Guppy yang digunakan pada\r\npenelitian berumur 60 hari, kemudian dipelihara pada akuarium berukuran 30 cm\r\nx 20 cm x 30 cm dengan volume air sebanyak 4 liter/akuarium. Penelitian\r\ndilakukan selama 40 hari dengan padat tebar masing masing 8 ekor/akuarium.\r\nTingkat perubahan intensitas warna tubuh ikan Guppy dianalisis menggunakan uji\r\nsidik ragam (ANOVA) dan hasil yang berbeda nyata dilanjutkan dengan uji Beda\r\nNyata Terkecil (BNT). Parameter dalam penelitian ini meliputi intensitas warna,\r\npH, dan suhu. Hasil penelitian menunjukan pemeliharaan pada warna wadah yang\r\nberbeda memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kecerahan warna ikan\r\nGuppy, intensitas warna tertinggi terdapat pada perlakuan tanpa pelapis\r\nKata Kunci : Ikan Guppy, Intensitas Warna, Pelapis, Wadah Pemeliharaan,\r\nWarna Wadah\r\n1 Mahasiswa Program Studi Budidaya Perairan Jurusan Perikanan dan Kelautan Fakultas Pertanian\r\nUniversitas Lampung\r\n2Surel Korespondensi : dimasrizki2@gmail.com\r\n3Dosen Program Studi Budidaya Perairan Jurusan Perikanan dan Kelautan Fakultas Pertanian\r\nUniversitas Lampung Alamat : Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1 Gedung Meneng, Bandar Lampung\r\n35145\r\nEFFECT OF DIFFERENT AQUARIUMS COLOUR ON ENHANCEMENT\r\nCOLOUR INTENSITY OF GUPPY FISH (Poecilia reticulata)\r\nDimas Rizki Pratama12, Henni Wijayanti Maharani3, Herman Yulianto3\r\nABSTRACT\r\nGuppy is one of the most popular ornamental fish. In some ornamental fish,\r\ncolour of aquarium can enhance the fish colour intensity. The research aims to\r\ndetermine the effect of different aquarium colour on Guppy colour intensity which\r\nmaintenance on semi outdoor. The research was used completely Randomized\r\nDesign (CRD) with 4 treatments and 3 replications (maintenance guppy in\r\ncolourless aquarium, black coloured aquarium, yellow coloured aquarium, silver\r\ncoloured aquarium). The Guppy fish used is 60 days old that kept on aquarium 30\r\ncm x 20 cm x 30 cm and the water volume is 4 liters/aquarium. Research was\r\nconducted for 40 days, fish amount is 8 fish/aquarium. Colour intensity data were\r\nanalyzed by using ANOVA and the significantly different results followed by a\r\nfurther test of Least Significant Difference (LSD). Observed parameters were the\r\ncolour intensity, pH, and temperature. The results showed that maintenance\r\nGuppy fish under different colour of aquarium gave the effect on Guppy colour\r\nintensity, the best effecton colour intensity Guppy fish show at the colourless\r\naquarium.\r\nKey Words : Aquarium, Aquarium Colour, Colour Intensity, Guppy Fish, Layer\r\n1Mahasiswa Program Studi Budidaya Perairan Jurusan Perikanan dan Kelautan Fakultas Pertanian\r\nUniversitas Lampung\r\n2Surel Korespondensi : dimasrizki2@gmail.com\r\n3Dosen Program Studi Budidaya Perairan Jurusan Perikanan dan Kelautan Fakultas Pertanian\r\nUniversitas Lampung Alamat : Jl. Sumantri Brojonegoro No. 1 Gedung Meneng, Bandar Lampung\r\n35145"^^ . "2018-01-30" . . . . . "Fakultas Pertanian"^^ . . . . . . . "1114111022"^^ . "Dimas Rizki Pratama"^^ . "1114111022 Dimas Rizki Pratama"^^ . . . . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (File PDF)"^^ . . . "1. ABSTRAK.pdf"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (File PDF)"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (File PDF)"^^ . . . "3. SKRIPSI FULL TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP\r\nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #30864 \n\nPENGARUH WARNA WADAH PEMELIHARAAN TERHADAP \nPENINGKATAN INTENSITAS WARNA IKAN GUPPY (Poecilia reticulata)\n\n" . "text/html" . . . "Budidaya hewan"@en . .