creators_name: NI WAYAN SANTI, 1413022051 creators_id: niwayansanti26@gmail.com type: other datestamp: 2018-08-07 02:37:12 lastmod: 2018-08-07 02:37:12 metadata_visibility: show title: PENGEMBANGAN BUKU SEKOLAH ELEKTRONIK INTERAKTIF BERBASIS LCDS PADA MATERI INTI ATOM SEBAGAI BAHAN AJAR MANDIRI UNTUK MENUMBUHKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PADA SISWA ispublished: pub subjects: LB subjects: QC full_text_status: restricted abstract: ABSTRAK PENGEMBANGAN BUKU SEKOLAH ELEKTRONIK INTERAKTIF BERBASIS LCDS PADA MATERI INTI ATOM SEBAGAI BAHAN AJAR MANDIRI UNTUK MENUMBUHKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PADA SISWA Oleh NI WAYAN SANTI Penelitian ini bertujuan mengembangkan buku sekolah elektronik berbasis Learning Content Development System mengetahui keterbacaan dan kemudahan dioperasikan buku sekolah elektronik interaktif berbasis LCDS pada materi inti atom sebagai bahan ajar mandiri untuk menumbuhkan kemampuan berpikir kritis pada siswa. Metode penelitian ini yaitu research and development atau penelitian pengembangan. Tahapan dalam penelitian ini meliputi potensi dan masalah, mengumpulkan informasi, desain produk, validasi desain coba produk. Buku sekolah elektronik Interaktif inti atom berbasis LCDS memiliki konten penunjang yaitu, petunjuk penggunaan, petunjuk belajar, video, animasi, simulasi, dan tes interaktif. Hasil uji ahli produk yang terdiri dari uji ahli desain dengan skor 3,55 Keterbacaan dan kemudahan dioperasikan BSE interaktif Inti Atom berbasis LCDS yang dikembangkan berdasarkan uji satu lawan satu sangat baik dengan skor 3,62 dan 3,70. Hal tersebut berarti BSE interaktif inti atom dapat dioperasikan secara mandiri. Kata kunci: Buku Sekolah Elektronik, LCDS, Interaktif, Bahan Ajar Mandiri, Berpikir Kritis date: 2018-07-30 date_type: published publisher: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan place_of_pub: Universitas Lampung id_number: 1413022051 citation: NI WAYAN SANTI, 1413022051 (2018) PENGEMBANGAN BUKU SEKOLAH ELEKTRONIK INTERAKTIF BERBASIS LCDS PADA MATERI INTI ATOM SEBAGAI BAHAN AJAR MANDIRI UNTUK MENUMBUHKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PADA SISWA. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Lampung. document_url: http://digilib.unila.ac.id/32662/1/1.%20ABSTRAK.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/32662/2/2.%20SKRIPSI%20FULL.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/32662/3/3.%20SKRIPSI%20TANPA%20PEMBAHASAN.pdf