creators_name: M. GINANDA ALFIKAR, 1441031019 creators_id: ginandalfkr@gmail.com type: other datestamp: 2018-10-11 06:57:17 lastmod: 2018-10-11 06:57:17 metadata_visibility: show title: PENGARUH LIKUIDITAS, STRUKTUR AKTIVA, DAN RISIKO BISNIS TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2016 ispublished: pub subjects: HB full_text_status: restricted abstract: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi struktur modal pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013-2016. Variabel yang diteliti dalam penelitian ini adalah likuiditas, struktur aktiva,dan risiko bisnis. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013-2016. Sampel yang diperoleh adalah sebanyak 480 data observasi. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel likuiditas dan struktur aktiva berpengaruh signifikan terhadap struktur modal, sementara variabel risiko bisnis tidak berpengaruh terhadap struktur modal. Kata Kunci : Struktur Modal, Likuiditas, Struktur Aktiva, dan Risiko Bisnis ABSTRACT This research aims to analyze the factors that influence the capital structure of manufacturing companies who listed on the Indonesia Stock Exchange period 2013-2016. The variables in this study are Liquidity, Assets Structure, and Business Risk The population used in this study are a manufacturing companies who listed on the Indonesia Stock Exchange period 2013-2016. Sample were obtained are as much 480 data observasion. The method use in this study is a multiple regression. The results found that the variable liquidity and assets structure are significant affect to capital structure, and another variables like business risk is not significant affect to capital structure. Keyword : Capital Structure, Liquidity, Assets Structure, and Business Risk date: 2018-09-10 date_type: published publisher: FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS place_of_pub: UNIVERSITAS LAMPUNG citation: M. GINANDA ALFIKAR, 1441031019 (2018) PENGARUH LIKUIDITAS, STRUKTUR AKTIVA, DAN RISIKO BISNIS TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2016. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG. document_url: http://digilib.unila.ac.id/33610/1/ABSTRAK.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/33610/2/SKRIPSI%20FULL.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/33610/3/SKRIPSI%20TANPA%20BAB%20PEMBAHASAN.pdf