title: PEMODELAN KLAIM AGREGASI DENGAN JUMLAH KLAIM BERDISTRIBUSI POISSON DAN BESAR KLAIM BERDISTRIBUSI RAYLEIGH creator: IRA SYAVITRI, 1417031060 subject: QA Mathematics description: Klaim adalah ganti rugi dari tertanggung kepada penanggung. Klaim yang terjadi secara individu disebut klaim individu. Sedangkan kumpulan dari klaim individu disebut klaim agregasi pada periode tunggal asuransi kendaraan. Klaim agregasi terdiri dari pola jumlah dan besar klaim individu. Sehingga model dari klaim agregasi terbentuk dari masing-masing distribusi jumlah dan besar klaim. Dimana distribusi klaim berdasarkan fungsi densitas probabilitas dan fungsi densitas kumulatif. Maka dilakukan pemodelan klaim agregasi dengan jumlah klaim berdistribusi Poisson dan besar klaim berdistribusi Rayleigh. Distribusi Rayleigh merupakan salah distribusi nilai ekstrim yang dapat mengatasi nilai yang cukup besar. Serta distribusi Rayleigh merupakan hal khusus dari distribusi Weibull ketika parameter . Hasil dari penelitian ini adalah memperoleh model campuran klaim agregasi dengan jumlah klaim berdistribusi Poisson dan besar klaim berdistribusi Rayleigh. Serta memperoleh nilai ekspektasi klaim agregasi yang merupakan nilai premi murni total dan VaR (value at risk) merupakan nilai risiko maksimum yang terjadi. Kata Kunci : Klaim, Klaim Agregasi, Distribusi Rayleigh, Premi Murni, Risiko Maksimum. publisher: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam date: 2018-10-30 type: Skripsi type: NonPeerReviewed format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/54343/1/ABSTRAK.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/54343/2/SKRIPSI%20IRA%20SYAVITRI.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/54343/3/PEMODELAN%20KLAIM%20AGREGASI%20DENGAN%20JUMLAH%20KLAIM%20BERDISTRIBUSI%20POISSON%20DAN%20BESAR%20KLAIM%20BERDISTRIBUSI%20RAYLEIGH.pdf identifier: IRA SYAVITRI, 1417031060 (2018) PEMODELAN KLAIM AGREGASI DENGAN JUMLAH KLAIM BERDISTRIBUSI POISSON DAN BESAR KLAIM BERDISTRIBUSI RAYLEIGH. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Lampung. relation: http://digilib.unila.ac.id/54343/