<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN"^^ . "Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh isolat bakteri fotosintetik\r\nanoksigenik (BFA) terhadap pertumbuhan padi (Oryza sativa L.) varietas Inpari\r\n34. Bagian BFA yang digunakan meliputi supernatan dan pelet sel BFA dari\r\nsumber yang sama. Parameter yang diamati adalah daya kecambah, pertumbuhan\r\nkecambah, dan pertumbuhan padi pada lumpur mangrove yang salin.\r\nAnalisis data daya kecambah dilakukan hanya berdasarkan persentase\r\nperkecambahan, sedangkan untuk data pertumbuhan kecambah dan pertumbuhan\r\ntanamanan di analisis varian (anova) pada α = 0,05. Baik perlakuan pelet sel BFA\r\ndan supernatan BFA menghasilkan daya kecambah 96 – 100 %. Hasil anova\r\nmenunjukkan bahwa pemberian isolat BFA baik dalam bentuk pelet dan\r\nsupernatan memberikan hasil pertumbuhan kecambah yang signifikan. BFA dari\r\npelet isolat meningkatkan panjang kecambah, jumlah akar, panjang akar secara\r\nnyata. Sedangkan BFA dari supernatan isolat tidak mempengaruhi pertumbuhan\r\n\r\nSiti Mardiana\r\n\r\nkecambah. Isolat BFA yang menghasilkan pertumbuhan kecambah yang baik\r\nadalah B2BM, B, D, AS, dan L2, sedangkan isolat AM dan L1 tidak menunjukkan\r\npertumbuhan kecambah yang baik. Respon pertumbuhan daun yang baik\r\ndihasilkan dari isolat B, AS, dan L2. Adapun parameter berat segar dan berat\r\nkering tidak menunjukkan respon yang berbeda terhadap perlakuan pelet isolat\r\nBFA.\r\n\r\nKata kunci : Bakteri Fotosintetik Anoksigenik, Biofertilizer, Inpari 34, Lahan\r\n\r\nSalin, Padi"^^ . "2019" . . . . . "FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM"^^ . . . . . . . "1517021109"^^ . "SITI MARDIANA"^^ . "1517021109 SITI MARDIANA"^^ . . . . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (File PDF)"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA)\r\nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.)\r\nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #55213 \n\nPENGARUH BAKTERI FOTOSINTETIK ANOKSIGENIK (BFA) \nTERHADAP PERTUMBUHAN PADI (Oryza sativa L.) \nVARIETAS INPARI 34 PADA MEDIA SALIN\n\n" . "text/html" . . . "QH301 Biology"@en . .