<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI"^^ . "Ikan swanggi merupakan salah satu hasil laut yang melimpah. Ikan swanggi belum\r\nbanyak dimanfaatkan dalam produk pangan, sehingga dapat digunakan sebagai bahan\r\nbaku dalam pembuatan sosis. Selain itu pembuatan sosis memerlukan bahan pengisi\r\nuntuk membentuk tekstur yang kompak. Tujuan penelitian adalah untuk\r\nmendapatkan konsentrasi pati sagu sebagai bahan pengisi sosis ikan swanggi yang\r\nmenghasilkan sifat sensori dan fisik sesuai SNI 7755:2013. Penelitian disusun dalam\r\nRancangan Acak Kelompok Lengkap (RAKL) dengan delapan perlakuan dan tiga\r\nulangan. Faktor tunggal yaitu konsentrasi tepung sagu yang terdiri dari delapan taraf\r\nperlakuan yaitu 7,5%, 10%, 12,5%, 15%, 17,5%, 20%, 22,5%, dan 25% yang\r\ndihitung dari berat ikan swanggi (b/b) hasil trial and error. Data dianalisis kesamaan\r\nragamnya dengan uji Bartlett dan kemenambahan data uji Tuckey, selanjutnya data\r\ndianalisis sidik ragam untuk mengetahui pengaruh antar perlakuan. Apabila terdapat\r\n\r\niv\r\n\r\npengaruh yang nyata, data dianalisis lebih lanjut dengan Uji Beda Nyata Terkecil\r\n(BNT) pada taraf 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sosis ikan swanggi\r\nterbaik adalah perlakuan K6 (20% pati sagu). Sosis ikan swanggi perlakuan terbaik\r\n(K6) menghasilkan penampakan dengan skor 7,08 (kurang cemerlang), aroma\r\ndengan skor 6,76 (khas ikan), rasa dengan skor 6,92 (khas sosis ikan), tesktur dengan\r\nskor 7,35 (cukup padat dan kompak) dan penerimaan keseluruhan dengan skor 7,11\r\n(suka), serta uji fisik tekstur sebesar 205,58 gf. Kadar air sosis ikan swanggi\r\nperlakuan terbaik sebesar 65,20%, kadar abu sebesar 2,12%, kadar lemak sebesar\r\n3,28% dan kadar protein sebesar 12,68%, serta total mikroba sebesar 4,7 × 104\r\nkoloni/g yang telah memenuhi Standar Nasional Indonesia sosis ikan (SNI\r\n7755:2013).\r\n\r\nKata kunci : sosis, ikan swanggi, pati sagu, isolat protein kedelai Swanggi fish is one of abundant fishery products. This kind of fish has not been\r\nwidely used in food products. One alternative to increase its utilization is using it as\r\na raw material in sausage manufacturing. In addition to raw material filler is needed\r\nin sausage processing to improve the texture. Therefore the aim of this study was to\r\nfind the percentage of sago starch as filler which result in swanggi sausage\r\ncompliance with SNI 7755:2013. The research was arranged in a Complete\r\nRandomized Block Design (CRBD) with eight treatments and three replications. The\r\nsingle factor was the concentration of sago flour which consisted of eight levels of\r\ntreatment namely 7.5%, 10%, 12.5%, 15%, 17.5%, 20%, 22.5%, and 25% based on\r\nthe weight of swanggi fish (b/b) from result of trial and error. Homogeneity and\r\nadditivity of the data were analyzed using Bartlett and Tuckey tests. Then they were\r\n\r\nii\r\n\r\nanalyzed using variance to determine the effect between treatments. If there is a\r\nsignificant effect, the data then werefurther analyzed by the Least Significant\r\nDifference Test (LSD) at the level of 5%. The results showed that the best swanggi\r\nsausages were K6 treatment (20% sago starch). The best treatment for swanggi fish\r\nsausage (K6) had the characteristics of appearance with a score of 7.08 (less clear),\r\naroma with a score of 6.76 (typical of fish), flavor with a score of 6.92 (typical of fish\r\nsausage), texture with a score of 7.35 ( quite dense and compact) and overall\r\nacceptance with a score of 7.11 (likes), as well as physical texture testing of 205.58\r\ngf. The best treatment for swanggi sausage had the water content of 65.20%, ash\r\ncontent of 2.12%, fat content of 3.28% and protein content of 12.68%, and total\r\nmicrobes are 4.7 × 104 colonies/g. Therefore this sausage is in compliance with the\r\nIndonesian National Standard sausages fish (SNI 7755: 2013).\r\n\r\nKeywords : sausage,swanggi fish,sago starch, soy protein isolate"^^ . "2019" . . . . . "FAKULTAS PERTANIAN"^^ . . . . . . . "1514051067"^^ . "MELI APRIYANI"^^ . "1514051067 MELI APRIYANI"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (File PDF)"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI\r\n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.)\r\n\r\nSEBAGAI BAHAN PENGISI (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #57166 \n\nKARAKTERISTIK SENSORI DAN FISIK SOSIS IKAN SWANGGI \n(Priacanthus tayenus) DENGAN PENAMBAHAN PATI SAGU (Metroxylon sp.) \n \nSEBAGAI BAHAN PENGISI\n\n" . "text/html" . . . "630 Pertanian dan teknologi yang berkaitan" . .