@misc{eprints57255, month = {Mei}, title = {STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBER HEAD TOGETHER (NHT), SNOWBALL THROWING (ST), DAN TALKING STICK (TS) PADA SISWA KELAS X DI SMA NEGERI 1 PESISIR TENGAH TAHUN PELAJARAN 2018/2019}, author = {1513031032 Putri Lestari Mangunang}, address = {UNIVERSITAS LAMPUNG}, publisher = {Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan }, year = {2019}, url = {http://digilib.unila.ac.id/57255/}, abstract = {Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan hasil belajar ekonomi antara siswa yang diajar dengan menggunakan model pembelajaran Number Head Together (NHT), Snowball Throwing (ST), Talking Stick (TS). Metode yang digunakan adalah metode eksperimen semu. Populasi penelitian adalah siswa kelas X SMA Negeri 1 Pesisir Tengah pada semester genaptahun pelajaran 2018/2019. Populasi tersebut terdiri dari 11 kelas sebanyak 376 siswa. Pengambilan sampel dilakukan dengan tekhnik Cluster Random Sampling. Diperoleh kelas X IPS 1 sebagai kelas eksperimen 1 dengan jumlah 25 siswa, kelas X IPS 2 sebagai kelas eksperimen 2 dengan jumlah 25 orang dan kelas X IPS 3 sebagai kelas pembanding dengan jumlah 25 orang. Pengujian hipotesis menggunakan analisis varians satu jalan dan uji lanjut tukey dan benferroni. Hasil penelitian menunjukkan: (1) Ada perbedaan rata-rata hasil belajar siswa antara yang pembelajarannnya menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Number Head Together (NHT), Snowball Throwing (ST) dan Talking Stick (TS). (2) Hasil belajar siswa yang pembelajarannnya menggunakan model pembelajaran kooperatif Number Head Together (NHT) lebih tinggi dibandingkan model pembelajaran kooperatif tipe Snowball Throwing (ST). (3) Hasil belajar siswa yang pembelajarannnya menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Number Head Together (NHT) lebih tinggi dibandingkan model pembelajaran kooperatif tipe Talking Stick (TS). (4) Hasil belajar siswa yang pembelajarannnya menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Snowball Throwing (ST) lebih tinggi dibandingkan model pembelajaran kooperatif tipe Talking Stick (TS). Kata Kunci : ekonomi, hasil belajar, nht, st, ts This study aims to compare the results of economic learning between students who were taught using the Number Head Together (NHT) learning model, Snowball Throwing (ST), and Talking Stick (TS). The method used is a quasiexperimental method. The study population was grade X students of Middle Coast 1 Middle School in the semester of the 2018/2019 school year. The population consisted of 11 classes as many as 376 students. Sampling is done by Cluster Random Sampling technique. Obtained class X IPS 1 as experimental class 1 with a total of 25 students, class X IPS 2 as experimental class 2 with a total of 25 people and class X IPS 3 as a comparison class with a total of 25 people. Hypothesis testing uses a one-way analysis variant and tukey and benferroni further tests. The results showed: (1) There was a difference in the average student learning outcomes between those learning using cooperative learning models Number Head Together (NHT), Snowball Throwing (ST) and Talking Stick (TS). (2) Learning outcomes of students who are learning using the Number Head Together (NHT) cooperative learning model are higher than that of the Snowball Throwing (ST) type of cooperative learning model. (3) Learning outcomes of students who are learning using the cooperative learning model Number Head Together (NHT) type higher than the cooperative learning type Talking Stick (TS) model. (4) The learning outcomes of students who learn using the Snowball Throwing (ST) type of cooperative learning model are higher than the cooperative learning type Talking Stick (TS) model. Kata Kunci : economy, learning outcomes, nht, st, ts.} }