<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi )"^^ . "Kejahatan selalu terjadi di dalam kehidupan masyarakat, tidak hanya mengancam\r\nharta benda tetapi juga mengancam keselamatan jiwa seseorang. Salah satunya\r\nyaitu tindak pidana pembunuhan yang merupakan suatu perbuatan sangat\r\nkeji.Tersangka pembunuh pelaku pencurian dengan kekerasan oleh Polres Metro\r\nKota Bekasi dibebaskan dengan alasan pembenar yang didasarkan pada Pasal 49\r\nAyat (1) dan Pasal 48. Permasalahan dalam skripsi ini adalah : Bagaimanakah\r\npenerapan alasan pembenar terhadap tersangka pembunuh pelaku pencurian\r\ndengan kekerasan Dan Apakah faktor yang mempengaruhi penerapan alasan\r\npembenar terhadap tersangka pembunuh pelaku pencurian dengan kekerasan.\r\nPendekatan masalah yang digunakan adalah pendekatan yuridis normatif dan\r\nyuridis empiris. Sumber dan jenis data yang digunakan adalah data primer dan\r\ndata sekunder. Penentuan narasumber pada penelitian ini adalah dari Kepolisian\r\nMetro Kota Bekasi dan Akademisi Hukum Pidana pada Fakultas Hukum\r\nUniversitas Lampung. Metode pengumpulan data dilakukan dengan studi pustaka\r\ndan studi lapangan. Analisis data yang digunakan adalah analisis kualitatif.\r\nBerdasarkan hasil penelitian dan pembahasan menunjukkan bahwa :Penerapan\r\nAlasan Pembenar terhadap tersangka pembunuh pelaku pencurian dengan\r\nkekerasan yang dilakukan oleh Polres Metro Kota Bekasi mulai dari adanya niat\r\nbaik dan buruk dari korban dan tersangka yang melaporkan kejadian pembunuhan,\r\ndilakukannya penyelidikan dan penyidikan oleh pihak kepolisian, melakukan\r\nrekontruksi ulang dijembatan summarecon, pemeriksaan kembali terhadap korban\r\ndan tersangka dan merujuk pada KUHP Pasal 49 Ayat (1) dan Pasal 48. Adanya\r\npembelaan darurat dan keadaan darurat dari tersangka menyebabkan tidak\r\ndipidananya tersangka. Diskresi adalah suatu wewenang menyangkut\r\npengambilan suatu keputusan pada kondisi tertentu atas dasar pertimbangan dan\r\nkeyakinan pribadi seseorang, dalam hal ini polisi. Kepolisian memiliki diskresi\r\nuntuk tidak melanjutkan kasus pembunuhan yang dilakukan tersangka terhadap\r\npelaku pencurian dengan kekerasan. Diskresi yang dimiliki oleh kepolisian diatur\r\ndalam Pasal 15 Ayat (2), Pasal 16 Ayat (1 dan 2), Pasal 18 Ayat (1) Undang –\r\n\r\nFitri Almunawaroh\r\nUndang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia dan\r\nPasal 5 Ayat (1) angka 4, Pasal 7 Ayat (1) huruf j Kitab Undang-Undang Hukum\r\nAcara Pidana. Sehingga kepolisian melakukan penerapan alasan pembenar\r\nterhadap tersangka pembunuh pelaku pencurian dengan kekerasan. Faktor yang\r\nmempengaruhi penerapan alasan pembenar adalah penyidik Polres Metro Kota\r\nBekasi yang menangani perkara pembunuhan yang dilakukan tersangka terhadap\r\npelaku pencurian dengan kekerasan melakukan tugasnya dengan semaksimal\r\nmungkin.Adanya faktor yang mempengaruhi penerapan alasan pembenar terhadap\r\ntersangka pembunuh pelaku pencurian dengan kekerasan yakni faktor hukum\r\nfaktor penegak hukumnya dan faktor sarana dan fasilitas. Hal ini disebabkan oleh\r\nbaiknya Undang-undang disusun oleh penegak hukum, dan penerapannya pun\r\ndilaksanakan oleh penegak hukum\r\nSaran dalam penelitian ini Polres Metro Kota Bekasi telah menerapkan alasan\r\npembenar terhadap tersangka pembunuh pelaku pencurian dengan kekerasan yang\r\nmembela diri karena dalam pembelaan darurat dan keadaan darurat. Kepada para\r\npenegak hukum yang ada di Indonesia khususnya Kepolisian, penerapan alasan\r\npembenar dapat dijadikan contoh bagi pihak Kepolisian untuk menangani kasus\r\npembunuhan dalam pembelaan darurat dan keadaan darurat. Kepada masyarakat\r\njika dia melakukan hal yang benar dalam pembelaan darurat dan keadaan darurat\r\nmaka wajib membela hak – hak nya ketika memang dia tidak melakukan\r\nkesalahan atau kejahatan.\r\nKata Kunci : Alasan Pembenar, Pembunuh, Pelaku Pencurian Dengan\r\n\r\nKekerasan,"^^ . "2019" . . . . . "FAKULTAS HUKUM"^^ . . . . . . . "1512011034"^^ . "FITRI ALMUNAWAROH"^^ . "1512011034 FITRI ALMUNAWAROH"^^ . . . . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (File PDF)"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA\r\nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN\r\n\r\n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi ) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #58394 \n\nPENERAPAN ALASAN PEMBENAR TERHADAP TERSANGKA \nPEMBUNUH PELAKU PENCURIAN DENGAN KEKERASAN \n \n( Studi Pada Polres Metro Kota Bekasi )\n\n" . "text/html" . . . "345 Hukum pidana" . .