<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS"^^ . "Konflik gajah liar dan manusia terjadi karena adanya penyempitan habitat,\r\ntumpang tindih pemanfaatan lahan dan adanya kesukaan gajah terhadap tanaman\r\nyang dikelola masyarakat telah menyebabkan banyak kerusakan lahan perkebunan\r\nmasyarakat. Pemerintah mengeluarkan kebijakan melalui Peraturan Menteri\r\nKehutanan Nomor : P.48 /Menhut–II/2008 tentang Pedoman Penanggulangan\r\nKonflik antara Manusia dan Satwa Liar dan Balai Taman Nasional Way Kambas\r\nsebagai pelaksana teknis dari kebijakan tersebut telah mengeluarkan Standard\r\nOperational Procedures dalam pelaksanaan penanggulangan konflik gajah liar\r\ndan manusia, karena hingga saat ini konflik gajah liar dan manusia masih terjadi.\r\nTujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana implementasi kebijakan\r\npenanggulangan gajah liar dan Kendala-kendala dalam Implementasi kebijakan\r\npenanggulangan gajah liar di Taman Nasional Way Kambas. Metode penelitian\r\nyang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif, berfokus pada model\r\nimplementasi kebijakan diantaranya ukuran-ukuran dasar dan tujuan kebijakan,\r\nsumber-sumber kebijakan, karakteristik agen pelaksana, komunikasi, disposisi dan\r\nlingkungan ekonomi, sosial dan politik, menggunakan teknik pengumpulan data\r\ndengan wawancara, dokumentasi dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan\r\nbahwa implementasi kebijakan penanggulangan gajah liar di Taman Nasional\r\nWay Kambas pada tahap sebelum gangguan gajah liar terjadi belum terlaksana\r\ndengan baik karena terdapat beberapa kegiatan yang belum dilaksanakan secara\r\nmenyeluruh, tahap saat gangguan gajah liar terjadi sudah berjalan dengan baik dan\r\ntahapan setelah gangguan gajah liar terjadi sudah berjalan dengan baik. Secara\r\nkeseluruhan hasil implementasi kebijakan menunjukan bahwa konflik gajah- manusia mengalami penurunan disetiap tahunnya, namun dalam pelaksanaannya\r\nmasih ditemukan kendala-kendala seperti Belum adanya OPD (organisasi\r\nperangkat daerah) yang berwenang untuk berkoordinasi dengan Dinas Kehutanan\r\nProvinsi dan Faktor cuaca yang tidak Menentu (Musim Hujan).\r\nKata Kunci: Kebijakan, implementasi, penanggulangan gajah liar\r\nWild elephant and human conflicts occur because of habitat narrowing,\r\noverlapping land use and the presence of elephant preferences for plants managed\r\nby the community has caused a lot of damage to community plantation land. The\r\ngovernment issued a policy through the Minister of Forestry Regulation Number:\r\nP.48 / Menhut-II / 2008 concerning Guidelines for Addressing Conflicts between\r\nHumans and Wildlife and Way Kambas National Park Hall as the technical\r\nimplementers of the policy issued Standard Operational Procedures in\r\nimplementing wild elephant conflict prevention and humans, because until now\r\nconflicts between wild and human elephants still occur. The purpose of this study\r\nwas to find out how the implementation of wild elephant control policies and\r\nconstraints in the implementation of the policy of controlling wild elephants in\r\nWay Kambas National Park. The research method used is descriptive qualitative\r\nmethod, focusing on policy implementation models including basic measures and\r\npolicy objectives, policy sources, characteristics of implementing agents,\r\ncommunication, dispositions and the economic, social and political environment,\r\nusing data collection techniques with interviews, documentation and observation.\r\nThe results showed that the implementation of the policy of controlling wild\r\nelephants in Way Kambas National Park at the stage before the disturbance of\r\nwild elephants had not been carried out properly because there were several\r\nactivities that had not been carried out thoroughly, the stage when wild elephant\r\ndisturbances had taken place and the stages after elephant disruption wild\r\nhappened well. Overall the results of the implementation of the policy show that\r\nhuman-elephant conflict has decreased every year, but in its implementation there\r\nare still obstacles such as the absence of an OPD (regional apparatus organization)\r\nwhich is authorized to coordinate with the Provincial Forest Service and uncertain\r\nweather factors (Rainy Season )\r\nKeywords: Policy, implementation, prevention wild elephant\r\n"^^ . "2019" . . . . . "FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK"^^ . . . . . . . "1416021023"^^ . "Bayu Yustisianto Ekapaksi"^^ . "1416021023 Bayu Yustisianto Ekapaksi"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (File PDF)"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI\r\nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . "HTML Summary of #59319 \n\nIMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENANGGULANGAN GAJAH LIAR DI \nTAMAN NASIONAL WAY KAMBAS\n\n" . "text/html" . . . "302 Interaksi sosial" . . . "320 Ilmu politik (politik dan pemerintahan)" . .