<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP)"^^ . "Pembangunan kawasan industri selayaknya diarahkan pada penerapan\r\nprinsip yang berkelanjutan untuk menciptakan tidak hanya manfaat ekonomi saja,\r\nnamun juga memberikan manfaat pada lingkungan dan sosial. Tujuan dalam\r\npenelitian ini adalah merancang strategi penerapan konsep Eco Industrial Park\r\n(EIP) ke dalam pengelolaan kawasan industri MM2100-MMID berdasarkan hasil\r\nevaluasi kinerja pengelolaan kawasan. Metode yang digunakan untuk mengukur\r\nkinerja pengelolaan kawasan adalah metode Objective Matrix (OMAX)\r\nberdasarkan tingkat kepentingan indikator konsep EIP yang telah diukur\r\nsebelumnya dengan Metode Analitycal Hierarchy Process (AHP). Selanjutnya\r\ndianalisis kembali dengan metode SWOT untuk mendapatkan strategi yang tepat\r\ndalam penerapan konsep EIP di kawasan industri MM2100-MMID. Hasil yang\r\ndiperoleh penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja pengelolaan kawasan industri\r\nMM2100-MMID dalam penerapan konsep EIP masih berada pada level kuning\r\nyang berarti masih diperlukan peningkatan kualitas pengelolaan kawasan. Strategi\r\nyang dapat dilakukan untuk meningkatkan kinerja pengelolaan ke arah EIP antara\r\nlain: mengadopsi teknologi dari luar dalam hal pemanfaatan energi non fosil;\r\nmemberikan dorongan kepada tenant-tenant untuk menerapkan sistem produksi\r\nbersih; mengadakan pengkajian dengan melibatkan pemerintah untuk meredesign\r\nzona industri ataupun penyusunan desain spasial di bidang proses non-industri\r\n(pengolahan limbah atau produk sampingan); dan menganalisa kebutuhan setiap\r\nindustri dalam upaya penggunaan kembali sumberdaya yang digunakan serta\r\nupaya penerapan simbiosis industri.\r\n_____\r\nKata kunci: Analytical Hierarchy Proccess (AHP), Eco Industrial Park (EIP),\r\n\r\nObjective Matrix (OMAX), SWOT\r\n\r\n\r\nThe development of industrial estates should be directed towards\r\nsustainable principles to create not only economic benefits, but also\r\nenvironmental and social benefits. The aim of this research is to design strategies\r\nto apply the concept of Eco Industrial Park (EIP) into the management of the\r\nMM2100-MMID industrial area based on performance evaluation. The method\r\nfor measuring the management performance of industrial estate is the Objective\r\nMatrix (OMAX) based on the importance of EIP concept indicators as measured\r\nby Analitycal Hierarchy Process (AHP). After that, analyzed again by using\r\nSWOT method to get the right strategy of EIP’s indicators implementation for\r\nMM2100-MMID industrial estate management. The results from this research\r\nindicate that the management performance of MM2100-MMID industrial area on\r\nimplemented of the EIP concept is still at the yellow level which means it is still\r\nnecessary to improve quality of management performance. Strategies to improve\r\nmanagement performance towards EIP include: adopting external technology of\r\nnon-fossil energy utilization; encourage the tenants to implement a clean\r\nproduction system; took the government to make research for redesigning\r\nindustrial zones or compile spatial designs in the field of non-industrial processes\r\n(waste treatment or by-products); and analyze the needs of each industry in\r\nassessing the application of industrial symbiosis.\r\n_____\r\nKey word: Analytical Hierarchy Proccess (AHP), Eco Industrial Park (EIP),\r\n\r\nObjective Matrix (OMAX), SWOT"^^ . "2020-02-28" . . . . . "FAKULTAS PERTANIAN"^^ . . . . . . . "1720011014"^^ . "RIA DWI LISYANTI"^^ . "1720011014 RIA DWI LISYANTI"^^ . . . . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK - Ria Dwi Lisyanti.pdf"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (File PDF)"^^ . . . "TESIS TANPA BAB PEMBAHASAN - Ria Dwi Lisyanti.pdf"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (File PDF)"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "STRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN\r\nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN\r\n\r\nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #59691 \n\nSTRATEGI PENINGKATAN KUALITAS PENGELOLAAN KAWASAN \nINDUSTRI MM2100-MMID CIKARANG BARAT BERDASARKAN \n \nKONSEP ECO-INDUSTRIAL PARK (EIP)\n\n" . "text/html" . . . "630 Pertanian dan teknologi yang berkaitan" . .