creators_name: MUHAMAD SAHNAN HASTARI, 1341021012 creators_id: sahnanhastari23@gmail.com type: other datestamp: 2022-04-28 06:03:08 lastmod: 2022-04-28 06:03:08 metadata_visibility: show title: PENGARUH INDEKS HARGA KONSUMEN, UPAH MINIMUM DAN PENGANGURAN TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI PROVINSI LAMPUNG ispublished: pub subjects: 330 full_text_status: restricted abstract: Tujuan penelitian untuk menganalisis pengaruh indeks harga konsumen, upah minimum, tingkat pengangguran terbuka terhadap pertumbuhan ekonomi di Provinsi Lampung. Data yang digunakan merupakan data time series tahun 2000-2019. Variabel yang digunakan adalah pertumbuhan ekonomi, indeks harga konsumen, upah minimum, tingkat pengangguran terbuka. Alat anaalisis yang digunakan adalah regresi yaitu Error Correction Model (ECM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa indeks harga konsumen dan tingkat pengangguran terbuka berpengaruh negatif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi, sedangkan upah minimum tidak berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Provinsi Lampung. Kata Kunci: Error Correction Model (ECM), Indeks Harga Konsumen, Tingkat Pengangguran Terbuka, Upah Minimum, dan Pertumbuhan Ekonomi. date: 2020-09-08 date_type: published publisher: FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS place_of_pub: UNIVERSITAS LAMPUNG citation: MUHAMAD SAHNAN HASTARI, 1341021012 (2020) PENGARUH INDEKS HARGA KONSUMEN, UPAH MINIMUM DAN PENGANGURAN TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI PROVINSI LAMPUNG. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG. document_url: http://digilib.unila.ac.id/60655/1/1.%20ABSTRAK-ABSTRACT.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/60655/2/2.%20SKRIPSI%20FULL.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/60655/3/3.%20SKRIPSI%20TANPA%20BAB%20PEMBAHASAN.pdf