title: ANALISIS FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI USAHA PENGGEMUKAN TERNAK KAMBING DI KABUPATEN TULANG BAWANG BAWAT creator: REVIYANA PUSPITASARI, 1611021071 subject: 330 Ekonomi description: Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh factor- factor terhadap produksi usaha penggemukan ternak kambing di Kabupaten Tulang Bawang Barat. Penelitian ini menggunakan metode analisis Ordinary Least Square. Data yang di gunakan adalah data primer dan skunder tahun 2019-2020. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pada alpha 5% variabel bakalan, kandang, pakan kosentrat, dan tenaga kerja berpengaruh signifikan terhadap produksi usaha penggemukan ternak kambing di Kabupaten Tulang Bawang Barat, sedangkan variabel pakan hijauan dan vitamin tidak berpengaruh signifikan terhadap produksi usaha penggemukan ternak kambing di Kabupaten Tulang Bawang Barat. Kata Kunci : Bakalan, kandang, Ordinary Least Square, pakan hijauan, pakan kosentrat, tenaga kerja, vitamin. publisher: FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS date: 2021-06-10 type: Skripsi type: NonPeerReviewed format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/61424/1/1.%20ABSTRAK%20-%20ABSTRACT.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/61424/2/2.%20SKRIPSI%20FULL.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/61424/3/3.%20SKRIPSI%20TANPA%20BAB%20PEMBAHASAN.pdf identifier: REVIYANA PUSPITASARI, 1611021071 (2021) ANALISIS FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI USAHA PENGGEMUKAN TERNAK KAMBING DI KABUPATEN TULANG BAWANG BAWAT. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG. relation: http://digilib.unila.ac.id/61424/