<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL"^^ . "Spatifilum (Spathiphyllum wallisii) merupakan tanaman hias yang mampu\r\nmenarik minat masyarakat karena memiliki bunga berwarna putih, daun hijau\r\nmengkilap, dan kemampuannya untuk membuang racun udara dalam ruangan.\r\nOleh karena itu, perlu dilakukan penelitian untuk menghasilkan tanaman\r\n\r\nspatifilum yang memiliki penampilan lebih menarik dengan pembungaan terus-\r\nmenerus melalui pemberian pupuk N, P, K dan paklobutrazol. Penelitian ini\r\n\r\nbertujuan untuk mengetahui rasio pupuk N, P, K dan pengaruh pemberian\r\npaklobutrazol terhadap pembungaan tanaman spatifilum. Penelitian ini\r\ndilaksanakan di Rumah Kaca Hortikultura Fakultas Pertanian Universitas\r\nLampung pada September 2020 hingga Februari 2021. Penelitian ini\r\nmenggunakan rancangan acak kelompok pola faktorial yang terdiri dari dua faktor\r\n(3 x 2) dengan 3 ulangan. Faktor pertama yaitu pemberian rasio pupuk N, P, K\r\ndan faktor kedua yaitu pemberian paklobutrazol. Data dianalisis dengan uji F lalu\r\napabila signifikan dilanjutkan dengan Beda Nyata Terkecil (BNT) pada taraf\r\nnyata 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan pemberian pupuk N, P,\r\nK meningkatkan tingkat kehijauan daun dan perlakuan pemberian paklobutrazol\r\nmempersempit luas daun. Pemberian pupuk N, P, K (1:1:2) menunjukkan\r\nkecenderungan waktu muncul kuncup bunga lebih cepat, jumlah bunga lebih\r\nbanyak, dan ketahanan bunga lebih lama dibandingkan dengan pupuk N, P, K\r\n(1:2:1) dan tanpa pupuk. Pemberian paklobutrazol 400 mg/l membuat ukuran\r\ndaun lebih kecil, waktu muncul kuncup bunga yang lebih cepat, jumlah bunga\r\nyang lebih banyak, panjang tangkai bunga yang lebih pendek, dan ketahanan\r\nbunga yang lebih lama dibandingkan dengan tanpa paklobutrazol. Hasil pada\r\npenelitian ini tidak terjadi interaksi antara kedua perlakuan tersebut.\r\n\r\nKata kunci: bunga, paklobutrazol, pupuk, spatifilum\r\n\r\n"^^ . "2021-10-27" . . . . . "Fakultas Pertanian"^^ . . . . . . . "1754121005"^^ . "ANTIKA SARI"^^ . "1754121005 ANTIKA SARI"^^ . . . . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (File PDF)"^^ . . . "1. ABSTRAK - Finta Yaya (5).pdf"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (File PDF)"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (File PDF)"^^ . . . "3. SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN - Finta Yaya (16).pdf"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum\r\nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN\r\nPAKLOBUTRAZOL (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #61706 \n\nPEMBUNGAAN KEMBALI TANAMAN SPATIFILUM (Spathiphyllum \nwallisii) DENGAN PEMBERIAN PUPUK N, P, K DAN \nPAKLOBUTRAZOL\n\n" . "text/html" . . . "600 Teknologi (ilmu terapan)" . . . "630 Pertanian dan teknologi yang berkaitan" . .