<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL"^^ . "Overheating adalah salah satu penyebab kerusakaan atau penurunan performa pada\r\nkendaraan. Dapat terjadi karena kurangnya air pada radiator atau bocornya\r\nradiator.. Umumnya overheating terjadi pada kendaraan yang diproduksi sebelum\r\ntahun 2000 karena belum memiliki proteksi maupun peringatan jika terjadi\r\ntemperature berlebih. Kendaraan dengan tahun produksi sebelum tahun 2000\r\nbiasanya hanya memiliki indicator suhu berupa jarum penunjuk dengan skala.\r\nSelain overheating, tegangan pada aki tidak dapat di pantau dikarenakan tidak\r\nadanya pembaca tegangan aki sehingga aki mengalami kurang tegangan ataupun\r\nkelebihan tegangan yang diakibatkan oleh rusaknya sistem pengecasan pada aki.\r\nBerdasarkan pada masalah tersebut maka dibuat alat untuk mencegah overheating\r\ndan mencegah kerusakan pada aki. Pada alat ini, digunakan sensor DS18b20 untuk\r\nmengetahui suhu yang terjadi pada mesin kendaraan, sedangkan informasi tegangan\r\nAki didapatkan menggunakan rangkaian pembagi tegangan. Hasil sensor suhu dan\r\ntegangan diolah menggunakan Mikrokontroler Arduino Nano untuk mendapatkan\r\ninformasi mengenai suhu mesin dan tegangan aki. Hasil pengolahan ditampilkan\r\nmenggunakan LCD OLED dan keluarannya dihubungkan ke dua buah relay, satu\r\nrelay untuk kipas otomatis dan satu relay untuk pengapian kendaraan. Hasil\r\npenelitian memperlihatkan bahwa alat ini dapat menghidupkan dan mematikan\r\nkipas secara otomatis,dan dapat memutus pengapian kendaraan berdasarkan suhu\r\nair radiator. Alat ini memberikan peringatan apabila tegangan aki berada di atas\r\natau di bawah tegangan normal. Dengan adanya alat ini maka overheating pada\r\nmesin dan kerusakan pada aki dapat dicegah.\r\nKata kunci : Overheating, proteksi, temperatur.\r\nOverheating is one of the causes of damage or decreased performance on the\r\nvehicle. This can occur due to a lack of water in the radiator or a radiator leak.\r\nGenerally, overheating occurs in vehicles manufactured before 2000 because they\r\ndo not have protection or warning in case of excessive temperature. Vehicles with\r\nproduction years before 2000 usually only have a temperature indicator in the form\r\nof a pointer with a scale. In addition to overheating, the voltage on the battery\r\ncannot be monitored due to the absence of a battery voltage reader so that the\r\nbattery experiences under-voltage or overvoltage caused by damage to the\r\ncharging system in the battery. Based on these problems, a tool is made to prevent\r\noverheating and prevent damage to the battery. In this tool, the DS18b20 sensor is\r\nused to determine the temperature that occurs in the vehicle engine, while the\r\nbattery voltage information is obtained using a voltage divider circuit. The results\r\nof the temperature and voltage sensors are processed using the Arduino Nano\r\nMicrocontroller to obtain information about the engine temperature and battery\r\nvoltage. The processing results are displayed using an OLED LCD and the output\r\nis connected to two relays, one relay for automatic fans and one relay for vehicle\r\nignition. The results showed that this tool can turn on and turn off the fan\r\nautomatically, and can cut off the ignition of the vehicle based on the temperature\r\nof the radiator water. This tool provides a warning if the battery voltage is above\r\nor below the normal voltage. With this tool, overheating of the engine and damage\r\nto the battery can be prevented.\r\nKeywords: Overheating, protection, temperature.."^^ . "2021" . . . . . "FAKULTAS TEKNIK"^^ . . . . . . . "1515031015"^^ . "AHMAD YUVI UTOMO"^^ . "1515031015 AHMAD YUVI UTOMO"^^ . . . . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK - AHMAD YU.pdf"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (File PDF)"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN - AHMAD YU.pdf"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "RANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN\r\n\r\nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #62376 \n\nRANCANG BANGUN SISTEM PROTEKSI OVERHEATING MESIN DAN \n \nPEMANTAU TEGANGAN AKI PADA MOBIL\n\n" . "text/html" . . . "600 Teknologi (ilmu terapan)" . . . "602 Aneka ragam tentang teknologi dan ilmu terapan" . .