<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG "^^ . "ABSTRAK \r\nPERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG \r\n \r\nOleh \r\nMiranda Tiara Putri \r\nMenurut Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2022 Atas Perubahan Undang-Undang\r\nNomor 12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan, Lembaga pemasyarakatan adalah\r\ntempat untuk melaksanakan pembinaan narapidana dan anak didik pemasyarakatan.\r\nBerbagai upaya telah dilakukan oleh LPKA untuk menanggulangi agar anak tidak\r\nmenjadi residivis seperti pembinaan, keterampilan, keagamaan, dan pengayoman.\r\nTetapi upaya tersebut belum efektif dilakukan sebagai pencegahan atau\r\npenanggulangan terjadinya residivis, sehingga menjadi salah satu faktor penyebab\r\nketidakberhasilannya pembinaan anak di LPKA. Permasalahan yang diteliti oleh\r\npenulis adalah Bagaimanakah peran Lembaga Pembinaan Khusus Anak terhadap\r\npembinaan residivis anak di Bandar Lampung serta apakah yang menjadi faktor\r\npenghambat dalam pembinaan terhadap residivis anak di Lembaga Pembinaan\r\nKhusus Anak Bandar Lampung.\r\n\r\nPenelitian ini menggunakan pendekatan yuridis normatif dan yuridis empiris\r\ndengan sumber data primer dan data sekunder. Metode pengumpulan data\r\nmenggunakan penelitian kepustakaan dan penelitian lapangan. Analisis data\r\nmenggunakan analisis data kualitatif. \r\n\r\nHasil penelitian dan pembahasan menunjukan bahwa Peran Lembaga Pembinaan\r\nKhusus Anak Bandar Lampung dalam pembinaan anak residivis, termasuk dalam\r\nperan normatif, peran faktual dan peran ideal. Peran normatif dilaksanakan\r\nberdasarkan peraturan perundang-undangan sesuai dengan UU Pemasyarakatan\r\ndan Keputusan Menteri Kehakiman RI Nomor: M.02-PK.04.10 Tahun 1990 tentang\r\nPola Pembinaan Narapidana. Peran faktual yaitu peran LPKA dalam membina anak\r\ndidik pemasyarakatan sesuai dengan tujuan dari setiap tahap pembinaan hingga\r\npelaksanaan program pembinaan. Peran ideal dalam pelaksanaan pembinaan\r\nterhadap anak didik tetap harus berdasar pada undang-undang yang ada tetapi\r\ndisamping itu petugas harus memperhatikan pola pembinaan yang diberikan kepada\r\nanak didik serta meningkatkan pembinaan terutama pada pembinaan keterampilan.\r\nMiranda Tiara Putri\r\nAdapun faktor-faktor penghambat dalam pelaksanaan pembinaan terhadap anak\r\ndidik pemasyarakatan yaitu belum adanya peraturan yang mengatur secara khusus\r\ntentang pembinaan terhadap residivis anak, kurang kuantitas dan kinerja petugas\r\nyang ahli dalam bidang pelaksanaan, kurangnya kesadaran masyarakat untuk\r\nmendukung program pembinaan dan masih memberikan stigma buruk kepada\r\nmantan narapidana serta kebudayaan atau kebiasaan kurang motivasi dari diri\r\nsendiri untuk berubah menjadi lebih baik.\r\n\r\nPenulis menyarakan kepada LPKA bahwa dalam pelaksanaan pembinaan terhadap\r\nanak didik di LPKA Bandar Lampung untuk lebih meningkatkan kinerja serta mutu\r\ndalam program pembinaan pada anak didik yang berstatus residivis dan diharapkan\r\nuntuk melakukan perbedaan dalam pembinaan terhadap anak yang berstatus\r\nresidivis, dan melakukan kerjasama dengan instansi tertentu untuk membantu\r\nmelakukan pembinaan terhadap anak didik agar mencapai efesiensi dan efektifitas\r\ndalam program pembinaan serta meningkatkan kesadaran masyarakat untuk dapat\r\nmenerima kembali anak didik ke lingkungan ketika masa pidananya sudah selesai. \r\n \r\n\r\nKata Kunci : Peran, LPKA, Pembinaan Residivis Anak.\r\n\r\n"^^ . "2023-02-08" . . . . . "FAKULTAS HUKUM "^^ . . . . . . . "Tiara Putri"^^ . "Miranda "^^ . "Tiara Putri Miranda "^^ . . . . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI FULL TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS\r\nANAK DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #69465 \n\nPERAN LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS TERHADAP RESIDIVIS \nANAK DI BANDAR LAMPUNG \n\n" . "text/html" . . . "340 Ilmu hukum" . . . "341 Hukum-hukum negara" . . . "342 Hukum tata negara:" . .