creators_name: Andhyka Rizki Satriaji, 1011021035 creators_id: andhykarizki@gmail.com type: other datestamp: 2015-02-10 08:01:46 lastmod: 2015-02-10 08:01:46 metadata_visibility: show title: DAMPAK PERDAGANGAN INTERNASIONAL TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA SELAMA PERIODE 2000-2013 ispublished: submitted subjects: ip full_text_status: restricted abstract: ABSTRAK Perdagangan internasional dapat diartikan sebagai transaksi dagang antara subyek ekonomi negara yang satu dengan subyek ekonomi negara yang lain . Perdagangan internasional sangat mempengaruhi pertumbuhan ekonomi suatu negara, karena dalam perdagangan internasional semua negara bersaing di pasar internasional. Salah satu keuntungan perdagangan internasional adalah memungkinkan suatu negara untuk berspesialisasi dalam menghasi lkan barang dan jasa secara murah, baik dari segi bahan maupun cara berproduksi. Penelitian ini bertujuan untuk m engetahui perkembangan ekspor, Impor dan Pertumbuhan ekonomi di Indonesia serta mengetahui pengaruh ekspor dan impor terhadap pertumbuhan ekonom i Indonesia . P enelitian ini menggunakan uji Kausalitas Granger dan pendekatan Vector Auto Regression menggunakan software Eviews 6.0. Hasil perhitungan menunjukan bahwa bahwa ekspor tidak mempunyai pengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi . Tetapi h asil penelitian ini juga membuktikan bahwa impor memiliki hubungan kausalitas dua arah terhadap PDB dan PDB juga memiliki hubungan dengan impor. Hal tersebut berarti semakin besar tingkat impor dapat mempengaruhi tingkat PDB di Indonesia dalam jangka pende k yaitu 2 tahun selama periode 2000 - 2013 . Kata Kunci : Perdagangan Internasional , Pertumbuhan Ekonomi , ekspor, impor , Kausalitas Granger dan Vector Auto Regression . ABSTRACT International trade can be interpreted as a commercial transaction between the subjects of the country's economy with the economies of other subjects. International trade affect a country's economic growth, as in the international trade of all countries to compete in the international market. One of the advantages of international trade is to enable a country to specialize in producing cheap goods and services, both in terms of materials and production methods. This study aims to determine the development of exports, imports and economic growth in Indonesia as well as determine the effect of exports and imports to Indonesia's economic growth. This research uses Granger causality test and Vector Auto Regression approach using Eviews 6.0 software. Calculation shows that exports do not have an influence on economic growth. But the results of this experiment indicate that the import has a two-way causal relationship to GDP and GDP also has a relationship with the import. This study also proved that the greater the level of imports may affect the level of GDP in Indonesia in the short term is 2 years during the period 2000 to 2013. Keywords: International Trade, Economic Growth, export, import, Granger Causality and Vector Auto Regression. date: 2015-01-22 date_type: submitted publisher: Fakultas Ekonomi dan Bisnis place_of_pub: Universitas Lampung citation: Andhyka Rizki Satriaji, 1011021035 (2015) DAMPAK PERDAGANGAN INTERNASIONAL TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA SELAMA PERIODE 2000-2013. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Lampung. (Submitted) document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/1/COVER%20DEPAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/2/ABSTRACT.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/3/ABSTRAK.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/4/COVER%20DALAM.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/5/MENYETUJUI.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/6/MENGESAHKAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/7/SURAT%20PERNYATAAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/8/RIWAYAT%20HIDUP.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/9/MOTO.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/10/PERSEMBAHAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/11/SANWACANA.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/12/DAFTAR%20ISI.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/13/DAFTAR%20GAMBAR.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/14/DAFTAR%20TABEL.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/15/DAFTAR%20LAMPIRAN.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/16/BAB%20I.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/17/BAB%20II.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/18/BAB%20III.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/19/Bab%20IV.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/20/BAB%20V.pdf document_url: http://digilib.unila.ac.id/7022/21/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf