title: HUBUNGAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA PPKN FKIP UNIVERSITAS LAMPUNG creator: Ramadhania , Netalia Agna subject: 607 Pendidikan, riset, topik terkait description: Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui hubungan kemandirian belajar terhadap prestasi akademik mahasiswa PPKn FKIP Universitas Lampung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode korelasional dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Subjek daalam penelitian ini adalah mahasiswa PPKn FKIP Universitas Lampung. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 37 responden. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik utama yaitu angket dan menggunakan teknik penunjang yaitu wawancara. Analisis data pada penelitian ini yaitu menggunakan SPSS versi 20 dan Microsoft Excel 2019. Berdasarkan hasil penelitian yang dibahas tentang hubungan kemandirian belajar mahasiswa dengan prestasi akademik diperoleh korelasi sebesar 0.842, artinya terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara kemandirian belajar siswa dengan prestasi akademik mahasiswa PPKn FKIP Universitas Lampung Kata Kunci : Kemandirian Belajar, Prestasi Akademi publisher: FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN date: 2023-02-15 type: Skripsi type: NonPeerReviewed format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/70260/1/1.%20ABSTRAK-ABSTRACT.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/70260/3/2.%20SKRIPSI%20FULL.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/70260/2/3.%20SKRIPSI%20TANPA%20BAB%20PEMBAHASAN.pdf identifier: Ramadhania , Netalia Agna (2023) HUBUNGAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA PPKN FKIP UNIVERSITAS LAMPUNG. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG. relation: http://digilib.unila.ac.id/70260/