<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG"^^ . "Adanya perubahan dalam mekanisme penegakan hukum pidana melalui\r\nElectronic Traffic Law Enforcement (ETLE) yang lebih singkat, tanpa mengikuti\r\nsidang di pengadilan, menimbulkan keraguan terhadap konsistensi peraturan dan\r\nprinsip-prinsip hukum yang ada. Berdasarkan hal tersebut yang menjadi pokok\r\npermasalahan yaitu berfokus pada eksistensi penegakan hukum pidana melalui\r\nETLE terhadap pelanggaran lalu lintas di Bandar Lampung, dan faktor-faktor\r\nyang menjadi hambatan dalam penegakan hukum pidana melalui Electronic\r\nTraffic Law Enforcement (ETLE) terhadap pelanggaran lalu lintas di Bandar\r\nLampung. Penelitian ini menggunakan pendekatan secara yuridis normatif\r\ndidukung dengan pendekatan yuridis empiris melalui wawancara secara\r\nmendalam dengan beberapa narasumber. Data yang digunakan adalah data yang\r\nbersumber dari data primer dan data sekunder yang diperoleh dari lapangan dan\r\nkepustakaan yang dianalisis secara kualitatif. Hasil penelitian ditemukan bahwa\r\neksistensi penegakan hukum pidana melalui ETLE terhadap pelanggaran lalu\r\nlintas di Bandar Lampung menghadapi tantangan mengenai pertanggungjawaban\r\npidana antara pemilik kendaraan dan pengemudi yang tidak sesuai dan kerancuan\r\ndalam pemberian sanksi pelanggaran ETLE yang mengarah ke sanksi\r\nadministratif daripada sanksi pidana. Faktor perundang-undangan dan faktor\r\nsarana fasilitas menjadi faktor dominan yang menghambat penegakan hukum\r\npidana melalui ETLE di Bandar Lampung karena kedua faktor tersebut\r\nketerkaitannya langsung dengan kerangka hukum dan infrastruktur yang\r\nmendukung pelaksanaan ETLE. Saran dalam penelitian ini adalah diperlukan\r\npenyusunan undang-undang yang secara spesifik mengatur penggunaan dan\r\npenegakan hukum ETLE agar terciptanya harmonisasi baik antar peraturan\r\nperundang-undangan maupun dalam penerapan dan penegakan hukumnya serta\r\nperlu dilakukan peningkatan sarana dan fasilitas yang mendukung pelaksanaan\r\nETLE.\r\nKata Kunci: ETLE, Lalu Lintas, Penegakan, Pelanggaran.\r\n\r\nThe existence of changes in the mechanism of criminal law enforcement through\r\nElectronic Traffic Law Enforcement (ETLE), which is shorter and does not\r\ninvolve court hearings, raises doubts about the consistency of existing rules and\r\nlegal principles. The main issue focuses on the enforcement of criminal law\r\nthrough ETLE concerning traffic violations in Bandar Lampung, and the factors\r\nthat hinder the enforcement of criminal law through Electronic Traffic Law\r\nEnforcement (ETLE) against traffic violations in Bandar Lampung. This research\r\nuses a normative juridical approach supported by an empirical juridical\r\napproach through in-depth interviews with several sources. The data used are\r\nderived from primary data and secondary data obtained from field research and\r\nliterature, which are analyzed qualitatively. The research findings indicate that\r\nthe enforcement of criminal law through ETLE against traffic violations in\r\nBandar Lampung faces challenges regarding the criminal liability of vehicle\r\nowners and drivers that are not aligned and confusion in the imposition of ETLE\r\nviolation sanctions, which tend to lead to administrative sanctions rather than\r\ncriminal sanctions. Legislative and infrastructure factors are dominant factors\r\nthat hinder the enforcement of criminal law through ETLE in Bandar Lampung\r\nbecause these factors are directly related to the legal framework and\r\ninfrastructure supporting the implementation of ETLE. The recommendations\r\nfrom this research are the necessity for the drafting of specific legislation\r\ngoverning the use and enforcement of ETLE to achieve harmonization among\r\nregulations and in its implementation and enforcement. Furthermore, there is a\r\nneed for the improvement of facilities and infrastructure supporting the\r\nimplementation of ETLE.\r\nKeywords: Enforcement, ETLE, Traffic, Violations."^^ . "2023-07-20" . . . . . "UNIVERSITAS LAMPUNG"^^ . . . "FAKULTAS HUKUM, UNIVERSITAS LAMPUNG"^^ . . . . . . . . . "Ayu Meilina Sari "^^ . "Ni Putu "^^ . "Ayu Meilina Sari Ni Putu "^^ . . . . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (File PDF)"^^ . . . "TESIS TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "EKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC\r\nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN\r\nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #73809 \n\nEKSISTENSI PENEGAKAN HUKUM PIDANA MELALUI ELECTRONIC \nTRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) TERHADAP PELANGGARAN \nLALU LINTAS DI BANDAR LAMPUNG\n\n" . "text/html" . . . "340 Ilmu hukum" . .