<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING"^^ . "Penelitian ini berlokasi di Cekungan Kendeng Tepatnya pada Lembar Geologi Ponorogo, Jawa Timur. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi struktur Cekungan Kendeng serta melakukan pemodelan dengan Forward Modelling 2D dan juga Inverse Modelling 3D. Anomali bouguer lengkap pada penelitian ini dengan rentang dari -47,4 mGall sampai 97 mGall. Pemisahan yang dilakukan dengan menggunakan filter moving average. Rata rata kedalaman anomali regional pada daerah penelitian ini yaitu -5879,7 m dan rata rata kedalaman anomali residual pada daerah penelitian yaitu -542,735 m. Identifikasi struktur yang dilakukan dengan analisis derivatif yaitu dengan anomali FHD dan SVD sebanyak 4 lintasan. Dari keempat lintasan didapatkan beberapa struktur geologi berupa pelipatan dan juga patahan naik maupun patahan normal. Struktur yang diidentifikasi berdasarkan analisis derivatif berkorelasi dengan struktur peta geologi daerah penelitian. Beberapa struktur tersebut meliputi Sesar Lawu, Sesar Sidoramping-Lawu, Sesar Cemorosewu dan juga Sesar Dayakan. Pemodelan dilakukan untuk memodelkan struktur yang telah teridentifikasi oleh analisis derivatif dan juga peta geologi daerah penelitian. Sehingga didapatkan beberapa perlapisan sedimen pada setiap lintasan yang meliputi Batu Gamping dengan rapat massa batuan 2,3 gr/cc, Batu pasir dengan rapat massa batuan 2,55 gr/cc dan Batu Lempung dengan rapat masa batuan 2,4 gr/cc. Batuan basement pada daerah penelitian diidentifikasi dengan rapat massa batuan 2,95 gr/cc. Pemodelan 3D Inverse Modelling didapatkan rentang persebaran rapat massa batuan dari 2 gr/cc hingga 3,04 gr/cc. Kedua pemodelan ini saling berkorelasi sehingga dapat digunakan untuk memodelkan struktur yang telah teridentifikasi."^^ . "2023-10-06" . . . . . "FAKULTAS TEKNIK"^^ . . . . . . . "Halim"^^ . "Muhammad Rizqi"^^ . "Halim Muhammad Rizqi"^^ . . . . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (File PDF)"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (File PDF)"^^ . . . "FILE TUGAS AKHIRSKRIPSITHESISDISERTASI FULL TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . . "IDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #76754 \n\nIDENTIFIKASI STRUKTUR CEKUNGAN KENDENG MENGGUNAKAN DATA GAYA BERAT FORWARD MODELLING DAN INVERSE MODELLING\n\n" . "text/html" . . . "620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan" . .