<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS"^^ . "Fitoremediasi adalah upaya memanfaatkan peranan tanaman untuk menyerap serta\r\nmendegradasi bahan pencemar. Kemampuan tumbuh yang cepat dimiliki oleh\r\ngenus Rhizophora, kecepatan tumbuh Rhizophora spp diharapkan berkorelasi\r\ndengan kemampuannya dalam meremediasi cemaran limbah. Penelitian ini\r\nbertujuan untuk mengkaji efektifitas tanaman Rhizophora spp. dan mendapatkan\r\njenis yang paling adaptif dan efektif dalam meremediasi cemaran limbah industri\r\nsawit. Metode yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan\r\nperlakuan tunggal yaitu jenis-jenis tanaman Rhizophora. Ada 5 perlakuan yang\r\ndiberikan yaitu L0 (100% air bersih + Rhizophora spp.), L1R0 (100% LCKS),\r\nL1R1 (100% LCKS + R. apiculata), L1R2 (100% LCKS + R. stylosa), dan L1R3\r\n(100% LCKS + R. mucronata). Parameter yang diukur yaitu persen hidup\r\nmangrove, pertambahan jumlah daun, pertambahan tinggi (cm), pertambahan\r\ndiameter batang (mm), perubahan pH, perubahan suhu, dan survival rate\r\nbioindikator. Ketiga jenis Rhizophora spp tidak efektif dalam meremediasi\r\ncemaran limbah industri sawit. Hal tersebut ditunjukkan dari nilai survival rate\r\nbioindikator yang sangat rendah yaitu 0%, berbanding terbalik dengan kontrol\r\npositif yang memiliki nilai survival rate mencapai 100%. R. apiculata dan R.\r\nstylosa merupakan jenis yang paling adaptif terhadap cemaran limbah cair kelapa\r\nsawit. Kemampuan adaptif itu ditunjukan oleh parameter persen hidup yang lebih\r\ntinggi dibandingkan R. mucronata.\r\nKata kunci : fitoremediasi, kelapa sawit, limbah, mangrove, Rhizophora.\r\n\r\nPhytoremediation is an effort to utilize the role of plants to absorb and degrade\r\ncontaminants. The ability to grow fast is owned by the genus Rhizophora, the speed\r\nof growth of Rhizophora spp is expected to correlate with its ability to remediate\r\nwaste contamination. This study aims to assess the effectiveness of Rhizophora\r\nspp. plants and get the most adaptive and effective species in remediating palm oil\r\nindustry waste contamination. The method used was a completely randomized\r\ndesign (CRD) with a single treatment, namely the types of Rhizophora plants. There\r\nare 5 treatments given, namely L0 (100% clean water + Rhizophora spp.), L1R0\r\n(100% POLW), L1R1 (100% POLW + R. apiculata), L1R2 (100% POLW + R.\r\nstylosa), and L1R3 (100% POLW + R. mucronata). Parameters measured were the\r\npercent of mangrove survival, leaf number increase, height increase (cm), stem\r\ndiameter increase (mm), pH change, temperature change, and survival rate of\r\nbioindicators. The three types of Rhizophora spp were not effective in remediating\r\npalm oil industry waste contamination. This is indicated by the very low\r\nbioindicator survival rate of 0%, inversely proportional to the positive control\r\nwhich has a survival rate of 100%. R. apiculata and R. stylosa are the most adaptive\r\nspecies to palm oil effluent contamination. The adaptive ability is shown by the\r\nhigher percent survival parameter compared to R. mucronata.\r\nKeyword : mangroves, palm oil, phytoremediation, Rhizophora, waste."^^ . "2023-12-20" . . . . . "FAKULTAS PERTANIAN"^^ . . . . . . . "Kambey "^^ . "Kevin Kornelius"^^ . "Kambey Kevin Kornelius"^^ . . . . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (File PDF)"^^ . . . "ABSTRAK.pdf"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (File PDF)"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (File PDF)"^^ . . . "SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR\r\nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #78479 \n\nEFEKTIFITAS Rhizophora SPP. DALAM MEREMEDIASI LIMBAH CAIR \nKELAPA SAWIT DENGAN BIOINDIKATOR IKAN MAS\n\n" . "text/html" . . . "630 Pertanian dan teknologi yang berkaitan" . .