title: TEKNIK MEMBACA SQ3R BERBANTUAN MEDIA PREZI TERHADAP KETERAMPILAN MEMBACA PEMAHAMAN PAI KELAS V creator: ROZA , MELINDA PURI subject: 370 Pendidikan description: Masalah Rendahnya keterampilan membaca pemahaman peserta didik kelas V Sekolah Dasar menjadi fokus utama penelitian ini. Tujuan penelitian adalah untuk menganalisis pengaruh melalui teknik membaca SQ3R berbantuan media prezi terhadap keterampilan membaca pemahaman peserta didik kelas V Sekolah Dasar. Metode dalam penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan nonequivalent control group design. Populasi penelitian ini berjumlah 74 peserta didik dengan sampel sebanyak 49 peserta didik yang ditentukan menggunakan purposive sampling. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan tes dan non tes. Dari pengujian hipotesis menggunakan regresi linear sederhana diperoleh publisher: FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN date: 2024-02-13 type: Skripsi type: NonPeerReviewed format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/79374/1/ABSTRAK.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/79374/2/SKRIPSI%20FULL.pdf format: text identifier: http://digilib.unila.ac.id/79374/3/SKRIPSI%20TANPA%20BAB%20PEMBAHASAN.pdf identifier: ROZA , MELINDA PURI (2024) TEKNIK MEMBACA SQ3R BERBANTUAN MEDIA PREZI TERHADAP KETERAMPILAN MEMBACA PEMAHAMAN PAI KELAS V. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG. relation: http://digilib.unila.ac.id/79374/