<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT"^^ . "Kestabilan enzim menjadi faktor penting dalam proses industri karena\r\ndibutuhkan enzim yang dapat bekerja pada pH dan suhu ekstrem serta memiliki\r\nmasa pakai yang lama agar lebih ekonomis dan dapat mengurangi biaya produksi.\r\nNamun, umumnya, enzim tidak dapat bekerja secara optimal pada pH dan suhu\r\ntersebut. Oleh karena itu, perlu dilakukan peningkatan kestabilan enzim untuk\r\nmengatasi masalah ini.\r\nPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kestabilan enzim α-amilase\r\ndari Aspergillus sp. dengan imobilisasi menggunakan matriks bentonit. Tahapan\r\npenelitian meliputi produksi dan isolasi enzim, pemurnian enzim melalui\r\nfraksinasi menggunakan amonium sulfat dan dialisis, serta imobilisasi enzim hasil\r\npemurnian menggunakan matriks bentonit. Selanjutnya, baik enzim hasil\r\npemurnian maupun enzim hasil imobilisasi dikarakterisasi.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa enzim hasil pemurnian memiliki\r\npeningkatan kemurnian 11 kali dibandingkan dengan ekstrak kasar enzim. Uji\r\nstabilitas termal pada suhu 60°C selama 80 menit untuk enzim hasil pemurnian\r\nmenunjukkan aktivitas sisa sebesar 23% dengan waktu paruh sebesar 39,38 menit,\r\nsedangkan enzim hasil imobilisasi dengan matriks bentonit menunjukkan aktivitas\r\nsisa sebesar 47% dengan waktu paruh sebesar 76,17 menit, pada kondisi yang\r\nsama. Kestabilan enzim hasil imobilisasi memiliki peningkatan sebesar 1,93 kali\r\ndibandingkan dengan enzim hasil pemurnian. Aktivitas sisa enzim hasil\r\nimobilisasi setelah pemakaian berulang sebanyak enam kali menunjukkan nilai\r\nsebesar 48%.\r\nKata kunci: α-amilase, Aspergillus sp., imobilisasi, bentonit\r\nEnzyme stability is a crucial factor in industrial processes because enzymes need\r\nto function at extreme pH and temperature levels and have a long lifespan to be\r\nmore economical and reduce production costs. However, enzymes generally\r\ncannot function optimally at these pH and temperature conditions. Therefore, it is\r\nnecessary to enhance the stability of enzymes to address this issue.\r\nThis research aims to enhance the stability of α-amylase enzyme from\r\nAspergillus sp. through the immobilization using a bentonite matrix. The research\r\nstages include enzyme production and isolation, enzyme purification through\r\nammonium sulfate fractionation and dialysis, and immobilization of the purified\r\nenzyme using a bentonite matrix. Subsequently, both the purified enzyme and the\r\nimmobilized enzyme are characterized.\r\nThe research results show that the purified enzyme had an 11-fold increase in\r\npurity compared to the crude extract. Thermal stability tests at 60°C for\r\n80 minutes showed that the purified enzyme retained 23% residual activity with a\r\nhalf-life of 39.38 minutes, while the immobilized enzyme with bentonite retained\r\n47% residual activity with a half-life of 76.17 minutes. The stability of the\r\nimmobilized enzyme increased by 1.93 times compared to the purified enzyme.\r\nThe immobilized enzyme retained 48% residual activity after six repeated uses.\r\nKeywords: α-amylase, Aspergillus sp., immobilization, bentonite"^^ . "2024-08-08" . . . . . "FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM "^^ . . . . . . . "Marisca Febrianti\t"^^ . "Stephani "^^ . "Marisca Febrianti\t Stephani "^^ . . . . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (File PDF)"^^ . . . "Stephani Marisca Febrianti_Abstrak - Stephani Marisca.pdf"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (File PDF)"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (File PDF)"^^ . . . "Stephani Marisca Febrianti_tanpa bab pembahasan - Stephani Marisca.pdf"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "IMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp.\r\n\r\nMENGGUNAKAN BENTONIT (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #81904 \n\nIMOBILISASI ENZIM α-AMILASE DARI Aspergillus sp. \n \nMENGGUNAKAN BENTONIT\n\n" . "text/html" . . . "001 Ilmu pengetahuan" . . . "500 ilmu pengetahuan alam dan matematika" . .